Minggu, 16 Juni 2013

[belajar-excel] Digest Number 2352

Milis Belajar Microsoft Excel

15 New Messages

Digest #2352
1c
Re: KOPDAR PERTAMA milis BELAJAR-EXCEL by "Sofyan Efendi" accesswebs
2c
Re: Help - Macro hanya berjalan lwt VBE by "Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com
6a
Menampilkan sheet file excel vba by "Rudi Anto" rudi.excel
6c
Re: Menampilkan sheet file excel vba by "Ferry" ferry_2005_skom
7a
Bls: [belajar-excel] FTP Client by "Andre Rahmaidy" andree_bpdsumbar

Messages

Sun Jun 16, 2013 6:29 am (PDT) . Posted by:

Assalamu'alaikum Wr. Wb.

Dear BeExceller,

Alhamdulillah, milis Belajar-Excel akan segera dapat melaksanakan kopdar pertama.

KOPDAR BELAJAR-EXCEL #1
Hari : Sabtu
Tanggal : 22 JUNI 2013
Waktu : 07.30 (mulai registrasi) - 13.00
Lokasi : Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ)
Acara : Silaturahmi dan sharing pengetahuan dasat tentang Excel dan data

Informasi selanjutnya tentang :
1. Biaya urunan antar BeExceller
2. Cara transfer dan segala yang berkaitan dengannya
3. Detil alamat lokasi acara
4. Kaos dan baju (seragam) milis Belajar-Excel maupun merchandise lainnya

akan dijabarkan secara detil oleh tim panitia Kopdar dan merchandise dalam satu atau dua hari kedepan.

Semoga BeExceller bersedia meluangkan waktu dan sumber daya lainnya untuk acara kita bersama ini.

Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Warm Regards,
Moderator Belajar-Excel

Sun Jun 16, 2013 7:01 am (PDT) . Posted by:

Assalamu'alaikum Wr. Wb.

Dear BeExceller,

Alhamdulillah, milis Belajar-Excel akan segera dapat melaksanakan kopdar
pertama.

KOPDAR BELAJAR-EXCEL #1
Hari : Sabtu
Tanggal : 22 JUNI 2013
Waktu : 07.30 (mulai registrasi) - 13.00
Lokasi : Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ)
Acara : Silaturahmi dan sharing pengetahuan dasat tentang Excel dan data

Informasi selanjutnya tentang :
1. Biaya urunan antar BeExceller
2. Cara transfer dan segala yang berkaitan dengannya
3. Detil alamat lokasi acara
4. Kaos dan baju (seragam) milis Belajar-Excel maupun merchandise lainnya

akan dijabarkan secara detil oleh tim panitia Kopdar dan merchandise dalam satu
atau dua hari kedepan.

Semoga BeExceller bersedia meluangkan waktu dan sumber daya lainnya untuk acara
kita bersama ini.

Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Warm Regards,
Moderator Belajar-Excel

Sun Jun 16, 2013 6:30 pm (PDT) . Posted by:

"Sofyan Efendi" accesswebs

O ya Mr.Kid, UMJ nya yg Kampus B ya?
Untuk Kampus B, lokasi di Cempaka Putih. Kalau Kampus A, lokasi di Ciputat.
Kalau dari Bekasi Timur, bisa menggunakan Bis Mayasari Bakti AC27 Patas ke Kota (via Bekasi Timur - Jatibening - Cempaka Mas - Cempaka Putih - Kemayoran - Mangga Dua). Barangkali teman2 ada yg hendak menambahkan rute buat memudahkan rekan2 yg lain yg hendak hadir, dipersilahkan. Trim's.

Wassalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,
Sofyan Efendi
http://imopi.wordpress.com/
http://trendmuslim.com/

--- In belajar-excel@yahoogroups.com, belajar-excel-owner@yahoogroups.com wrote:
>
> Assalamu'alaikum Wr. Wb.
>
> Dear BeExceller,
>
> Alhamdulillah, milis Belajar-Excel akan segera dapat melaksanakan kopdar
> pertama.
>
>
> KOPDAR BELAJAR-EXCEL #1
> Hari : Sabtu
> Tanggal : 22 JUNI 2013
> Waktu : 07.30 (mulai registrasi) - 13.00
> Lokasi : Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ)
> Acara : Silaturahmi dan sharing pengetahuan dasat tentang Excel dan data
>
> Informasi selanjutnya tentang :
> 1. Biaya urunan antar BeExceller
> 2. Cara transfer dan segala yang berkaitan dengannya
> 3. Detil alamat lokasi acara
> 4. Kaos dan baju (seragam) milis Belajar-Excel maupun merchandise lainnya
>
> akan dijabarkan secara detil oleh tim panitia Kopdar dan merchandise dalam satu
> atau dua hari kedepan.
>
> Semoga BeExceller bersedia meluangkan waktu dan sumber daya lainnya untuk acara
> kita bersama ini.
>
> Wassalamu'alaikum Wr. Wb.
>
> Warm Regards,
> Moderator Belajar-Excel
>

Sun Jun 16, 2013 6:52 pm (PDT) . Posted by:

"Mulki" mulki_akbar

Wa'alaikumsalam,

Alhamdulillah akhirnya milis tercinta akan melaksanakan kopdar pertamanya.

Ingin hati bertemu dg para master dan teman2 di milis ini tp apa daya pd tanggal tersbt saya ada urusan yg harus diselesaikan.

Insyaallah jika tidak berhalangan pada bulan berikutnya saya sangat2 ingin hadir.

Terimakasih atas informasinya Pak/Bu Moderator.

Sukses ya utk acaranya dan jgn lupa bagi2 hasil dokumentasi jg materinya :)

Wassalam,
Mulki akbar

----- Original Message -----
From: belajar-excel-owner@yahoogroups.com
To: belajar-excel@yahoogroups.com
Sent: Sunday, June 16, 2013 9:01 PM
Subject: [belajar-excel] KOPDAR PERTAMA milis BELAJAR-EXCEL

Assalamu'alaikum Wr. Wb.

Dear BeExceller,

Alhamdulillah, milis Belajar-Excel akan segera dapat melaksanakan kopdar
pertama.

KOPDAR BELAJAR-EXCEL #1
Hari : Sabtu
Tanggal : 22 JUNI 2013
Waktu : 07.30 (mulai registrasi) - 13.00
Lokasi : Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ)
Acara : Silaturahmi dan sharing pengetahuan dasat tentang Excel dan data

Informasi selanjutnya tentang :
1. Biaya urunan antar BeExceller
2. Cara transfer dan segala yang berkaitan dengannya
3. Detil alamat lokasi acara
4. Kaos dan baju (seragam) milis Belajar-Excel maupun merchandise lainnya

akan dijabarkan secara detil oleh tim panitia Kopdar dan merchandise dalam satu
atau dua hari kedepan.

Semoga BeExceller bersedia meluangkan waktu dan sumber daya lainnya untuk acara
kita bersama ini.

Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Warm Regards,
Moderator Belajar-Excel

Sun Jun 16, 2013 6:30 am (PDT) . Posted by:

Mr. Kid,

Seperti biasa, terima kasih atas respon nya. Sambil saya pelajari solusi yg diberikan, kl boleh bertanya, calculation automatic itu fungsi nya sbg apa ya ?

Salam
Sony
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-----Original Message-----
From: "Mr. Kid" <mr.nmkid@gmail.com>
Sender: belajar-excel@yahoogroups.com
Date: Sat, 15 Jun 2013 23:27:14
To: BeExcel<belajar-excel@yahoogroups.com>
Reply-To: belajar-excel@yahoogroups.com
Subject: Re: [belajar-excel] Help - Macro hanya berjalan lwt VBE

Wa'alaikumussalam Wr. Wb.

Untuk penggunaan SumIFs di blok For Next Cetak Neraca yang berbunyi :
Application.WorksheetFunction.SumIfs(Sheets("BukuBesar").Range("I:I"),
Sheets("BukuBesar").Range("E:E"), Range("A" & N))

ganti dengan bunyi :
Application.WorksheetFunction.SumIfs(Sheets("BukuBesar").Range("I:I"),
Sheets("BukuBesar").Range("E:E"), *Sheets("Neraca").*Range("A" & N))


Jika ingin mencoba cara lain copy paste dan pasang formula, coba prosedur
berikut :
Public Sub Buat_Laporan_Neraca()
'berdasar formula yang sudah ada di tabel tabel perkiraan,
'sepertinya alur yang dibuat berasumsi bahwa tabel perkiraan selalu
tetap demikian
'dan selalu ter-sort berdasar kolom Keterangan yang memiliki urutan
item pertama selalu TB yang diikuti PL

Dim RecTB As Long 'jumlah item pertama tabel perkiraan, sebagai
penanda lokasi insert baris di tabel neraca

Application.ScreenUpdating = False 'turn off update
screen
Application.Calculation = xlCalculationAutomatic 'pastikan
calculation option automatic

Sheets("Neraca").Columns("a:b").ClearContents 'bersihkan target
(hapus hasil proses yang lalu)
With Sheets("TabelPerkiraan&quot;) 'pada tabel
perkiraan
RecTB = .Range("f2").Value 'simpan
jumlah record item pertama
.Range("a1").CurrentRegion.Resize(, 1).Offset(1, 1).Copy 'copy
kolom B mulai B2
End With 'selesai kerja
dengan tabel perkiraan

With Sheets("Neraca").Range("a1") 'pada tabel neraca
cell A1
.PasteSpecial xlPasteValues 'paste special
values ke kolom A
With .CurrentRegion.Offset(0, 1) 'pada kolom
B-nya
.Formula =
"=SumIf('BukuBesar&#39;!E:E,&#39;Neraca&#39;!A1,&#39;BukuBesar&#39;!I:I)" 'pasang formula
SumIF ambil nilai BukuBesar
.Value =
.Value 'formula
di-values-ken
End With 'selesai kerja
di kolom B-nya
.Offset(RecTB).EntireRow.Insert 'lompat dari A1
sebanyak jumlah item pertama, lalu insert baris
End With 'selesai kerja di
tabel neraca pada cell A1

Application.ScreenUpdating = True 'turn on screen
update
End Sub


Wassalamu'alaikum Wr. Wb.
Kid.





2013/6/15 Sony Ario <sony.ario1@gmail.com>

> **
>
>
> Assalamualaikum Be Excelers.
>
> Sebelumnya saya ucapkan terima kasih kepada Mr kid atas penjelasan nya di
> email saya yang terakhir. Pada akhir nya saya ambil cara pak De Premor.
> Hanya beda nya cara saya lebih konvensional saja.. :)
>
> Di email ini kembali lagi saya mohon bantuan kepada teman2 semua. Saya
> menghadapi masalah dengan Macro yang saya buat. Macro yang saya buat ini
> apabila saya link tombol "Buat Laporan Neraca" (di Module2) dengan Macro
> "Buat Laporan Neraca", dan saya klik tombol tersebut, Angka yang dihasilkan
> selalu 0 (Nol). Akan tetapi apabila saya jalankan macro tersebut melalui
> VBE (F5) angka total nya selalu muncul. Apakah ada yang salah dengan macro
> saya ? atau saya telah salah melakukan assign macro dengan cara meng-klik
> kanan pada tombol nya ?
>
> Masalah kedua adalah, masih pada macro tersebut, saya menggunakan
> worksheet function berupa rumus SUMIFS (Proses "Cetak Neraca" dan "Cetak
> Rugi Laba"). Kelihatan nya rumus nya jadi panjang ke kanan ya ? hehe..
> adakah cara nya supaya rumus tersebut bisa lebih ringkas penulisan nya ?.
>
> Terima kasih sebelumnya.
>
> Wassalam
> Sony
>
>
>
>

Sun Jun 16, 2013 6:32 am (PDT) . Posted by:

Walah.. Hehehe..

Betul pak Premor. Kurang sheet("Neraca") yah ? :) karena memang itu criteria nya.

Tapi kenapa kl melalui jendela VBE code nya bisa di jalankan tanpa error ? Apa karna sheet yang active sesuai dengan kriteria atau gimana ya ?

Btw, terima kasih pak atas penjelasan nya.

Salam
Sony
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-----Original Message-----
From: De Premor <de@premor.net>
Sender: belajar-excel@yahoogroups.com
Date: Sat, 15 Jun 2013 22:12:04
To: <belajar-excel@yahoogroups.com>
Reply-To: belajar-excel@yahoogroups.com
Subject: Re: [belajar-excel] Help - Macro hanya berjalan lwt VBE

Walaikumsalam mas Sony

makronya dan modulnya sudah pas, sudah tepat, sudah bener, hanya kurang
dikit saja kok

Application.WorksheetFunction.SumIfs(*sheet("BukuBesar").*Range("I:I"),
*sheet("BukuBesar").*Range("E:E"), Range("A" & N))

adakah yang janggal ? Ya benar, yang janggal adalah di Input Value
SUMIFS (SUM_RANGE, CRITERIA_RANGE, CRITERIA)
Kalau di jabarkan sbb:
SUM_RANGE = *sheet("BukuBesar").*Range("I:I")
CRITERIA_RANGE = *sheet("BukuBesar").*Range("E:E")
*CRITERIA = **Range("A" & N)*

Kira-kira si excel tau nda sheet mana yang dimaksud oleh si CRITERIA

Selanjutnya,
Untuk memperingkas code bisa digunakan
1. With xxx.....End With
2. Penamaan Sheet

Rgds,
[dp]

Pada 15/06/2013 21:00, Sony Ario menulis:
> Assalamualaikum Be Excelers.
>
> Sebelumnya saya ucapkan terima kasih kepada Mr kid atas penjelasan nya
> di email saya yang terakhir. Pada akhir nya saya ambil cara pak De
> Premor. Hanya beda nya cara saya lebih konvensional saja.. :)
>
> Di email ini kembali lagi saya mohon bantuan kepada teman2 semua. Saya
> menghadapi masalah dengan Macro yang saya buat. Macro yang saya buat
> ini apabila saya link tombol "Buat Laporan Neraca" (di Module2) dengan
> Macro "Buat Laporan Neraca", dan saya klik tombol tersebut, Angka yang
> dihasilkan selalu 0 (Nol). Akan tetapi apabila saya jalankan macro
> tersebut melalui VBE (F5) angka total nya selalu muncul. Apakah ada
> yang salah dengan macro saya ? atau saya telah salah melakukan assign
> macro dengan cara meng-klik kanan pada tombol nya ?
>
> Masalah kedua adalah, masih pada macro tersebut, saya menggunakan
> worksheet function berupa rumus SUMIFS (Proses "Cetak Neraca" dan
> "Cetak Rugi Laba"). Kelihatan nya rumus nya jadi panjang ke kanan ya ?
> hehe.. adakah cara nya supaya rumus tersebut bisa lebih ringkas
> penulisan nya ?.
>
> Terima kasih sebelumnya.
>
> Wassalam
> Sony
>
>
>


Sun Jun 16, 2013 6:37 am (PDT) . Posted by:

"Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com

Calculation Option yang diset Automatic adalah kondisi dimana Excel akan
segera mengkalkulasi seluruh formula yang nilai input parameternya menglami
perubahan.

Hal ini bisa Anda coba sendiri melalui ribbon Formulas -> group Calculation
-> Calculation Options -> pilih Manual
lalu buat formula di C1 berbunyi :
=Row()
lalu copy ke baris selanjutnya (misal ke 5 atau 10 baris dibawahnya)
lihat hasil formula.

Kemudian, coba ribbon Formulas -> group Calculation -> Calculation Options
-> pilih Automatic -> lihat hasil formula di kolom C.

Ulangi lagi, ubah jadi manual -> copy C1 ke D1 sampai F15 -> lihat hasil
formula di D1:F15
Ubah ke automatic dan lihat hasil formula.

Wassalam,
Kid.

2013/6/16 <sony.ario1@gmail.com>

> **
>
>
> ** Walah.. Hehehe..
>
> Betul pak Premor. Kurang sheet("Neraca") yah ? :) karena memang itu
> criteria nya.
>
> Tapi kenapa kl melalui jendela VBE code nya bisa di jalankan tanpa error ?
> Apa karna sheet yang active sesuai dengan kriteria atau gimana ya ?
>
> Btw, terima kasih pak atas penjelasan nya.
>
>
> Salam
> Sony
> Powered by Telkomsel BlackBerry®
> ------------------------------
> *From: * De Premor <de@premor.net>
> *Sender: * belajar-excel@yahoogroups.com
> *Date: *Sat, 15 Jun 2013 22:12:04 +0700
> *To: *<belajar-excel@yahoogroups.com>
> *ReplyTo: * belajar-excel@yahoogroups.com
> *Subject: *Re: [belajar-excel] Help - Macro hanya berjalan lwt VBE
>
>
>
> Walaikumsalam mas Sony
>
>
> makronya dan modulnya sudah pas, sudah tepat, sudah bener, hanya kurang
> dikit saja kok
>
> Application.WorksheetFunction.SumIfs(*sheet("BukuBesar").*Range("I:I"), *
> sheet("BukuBesar").*Range("E:E"), Range("A" & N))
>
> adakah yang janggal ? Ya benar, yang janggal adalah di Input Value SUMIFS
> (SUM_RANGE, CRITERIA_RANGE, CRITERIA)
> Kalau di jabarkan sbb:
> SUM_RANGE = *sheet("BukuBesar").*Range("I:I")
> CRITERIA_RANGE = *sheet("BukuBesar").*Range("E:E")
> *CRITERIA = **Range("A" & N)*
>
> Kira-kira si excel tau nda sheet mana yang dimaksud oleh si CRITERIA
>
> Selanjutnya,
> Untuk memperingkas code bisa digunakan
> 1. With xxx.....End With
> 2. Penamaan Sheet
>
> Rgds,
> [dp]
>
> Pada 15/06/2013 21:00, Sony Ario menulis:
>
>
> Assalamualaikum Be Excelers.
>
> Sebelumnya saya ucapkan terima kasih kepada Mr kid atas penjelasan nya di
> email saya yang terakhir. Pada akhir nya saya ambil cara pak De Premor.
> Hanya beda nya cara saya lebih konvensional saja.. :)
>
> Di email ini kembali lagi saya mohon bantuan kepada teman2 semua. Saya
> menghadapi masalah dengan Macro yang saya buat. Macro yang saya buat ini
> apabila saya link tombol "Buat Laporan Neraca" (di Module2) dengan Macro
> "Buat Laporan Neraca", dan saya klik tombol tersebut, Angka yang dihasilkan
> selalu 0 (Nol). Akan tetapi apabila saya jalankan macro tersebut melalui
> VBE (F5) angka total nya selalu muncul. Apakah ada yang salah dengan macro
> saya ? atau saya telah salah melakukan assign macro dengan cara meng-klik
> kanan pada tombol nya ?
>
> Masalah kedua adalah, masih pada macro tersebut, saya menggunakan
> worksheet function berupa rumus SUMIFS (Proses "Cetak Neraca" dan "Cetak
> Rugi Laba"). Kelihatan nya rumus nya jadi panjang ke kanan ya ? hehe..
> adakah cara nya supaya rumus tersebut bisa lebih ringkas penulisan nya ?.
>
> Terima kasih sebelumnya.
>
> Wassalam
> Sony
>
>
>
>
>

Sun Jun 16, 2013 8:20 pm (PDT) . Posted by:

"De Premor"

Di VBE bisa jalan dikarenakan sheet aktif pada saat anda menjalankannya
adalah sheet neraca, dari segi psikologis itu sangat dimungkinkan
sekali. jadi saat anda membuat sub routine tersebut anda bisa dipastikan
berada pada sheet neraca tersebut, sehingga walaupun tanpa menggunakan
tag identifier berapa sheet("neraca") sang code bisa berjalan
sebagaimana mestinya, tetapi pada saat sheet aktif berubah (dalam hal
ini makro diaktifkan dari sheet 1) maka macro tidak dapat berjalan.

Solusi paling cepat untuk pembuktian, pindahkan tombol untuk generate
neraca kedalam sheet neraca dan jalankan dan lihat hasilnya.

Rgds,
[dp]

* /saya sebenarnya sudah menuliskan sebuah kisah tentang hal tersebut,
tetapi laptop ketinggalan dirumah, tadi berangkat terburu2 //:-D /

On 16/06/2013 20:31, sony.ario1@gmail.com wrote:
>
> Walah.. Hehehe..
>
> Betul pak Premor. Kurang sheet("Neraca") yah ? :) karena memang itu
> criteria nya.
>
> Tapi kenapa kl melalui jendela VBE code nya bisa di jalankan tanpa
> error ? Apa karna sheet yang active sesuai dengan kriteria atau gimana
> ya ?
>
> Btw, terima kasih pak atas penjelasan nya.
>
> Salam
> Sony
>
> Powered by Telkomsel BlackBerry�
> ----------------------------------------------------------
> *From: * De Premor <de@premor.net>
> *Sender: * belajar-excel@yahoogroups.com
> *Date: *Sat, 15 Jun 2013 22:12:04 +0700
> *To: *<belajar-excel@yahoogroups.com>
> *ReplyTo: * belajar-excel@yahoogroups.com
> *Subject: *Re: [belajar-excel] Help - Macro hanya berjalan lwt VBE
>
> Walaikumsalam mas Sony
>
> makronya dan modulnya sudah pas, sudah tepat, sudah bener, hanya
> kurang dikit saja kok
>
> Application.WorksheetFunction.SumIfs(*sheet("BukuBesar").*Range("I:I"), *sheet("BukuBesar").*Range("E:E"),
> Range("A" & N))
>
> adakah yang janggal ? Ya benar, yang janggal adalah di Input Value
> SUMIFS (SUM_RANGE, CRITERIA_RANGE, CRITERIA)
> Kalau di jabarkan sbb:
> SUM_RANGE = *sheet("BukuBesar").*Range("I:I")
> CRITERIA_RANGE = *sheet("BukuBesar").*Range("E:E")
> *CRITERIA = **Range("A" & N)*
>
> Kira-kira si excel tau nda sheet mana yang dimaksud oleh si CRITERIA
>
> Selanjutnya,
> Untuk memperingkas code bisa digunakan
> 1. With xxx.....End With
> 2. Penamaan Sheet
>
> Rgds,
> [dp]
>
> Pada 15/06/2013 21:00, Sony Ario menulis:
>> Assalamualaikum Be Excelers.
>>
>> Sebelumnya saya ucapkan terima kasih kepada Mr kid atas penjelasan
>> nya di email saya yang terakhir. Pada akhir nya saya ambil cara pak
>> De Premor. Hanya beda nya cara saya lebih konvensional saja.. :)
>>
>> Di email ini kembali lagi saya mohon bantuan kepada teman2 semua.
>> Saya menghadapi masalah dengan Macro yang saya buat. Macro yang saya
>> buat ini apabila saya link tombol "Buat Laporan Neraca" (di Module2)
>> dengan Macro "Buat Laporan Neraca", dan saya klik tombol tersebut,
>> Angka yang dihasilkan selalu 0 (Nol). Akan tetapi apabila saya
>> jalankan macro tersebut melalui VBE (F5) angka total nya selalu
>> muncul. Apakah ada yang salah dengan macro saya ? atau saya telah
>> salah melakukan assign macro dengan cara meng-klik kanan pada tombol
>> nya ?
>>
>> Masalah kedua adalah, masih pada macro tersebut, saya menggunakan
>> worksheet function berupa rumus SUMIFS (Proses "Cetak Neraca" dan
>> "Cetak Rugi Laba"). Kelihatan nya rumus nya jadi panjang ke kanan ya
>> ? hehe.. adakah cara nya supaya rumus tersebut bisa lebih ringkas
>> penulisan nya ?.
>>
>> Terima kasih sebelumnya.
>>
>> Wassalam
>> Sony
>>
>>
>
>

--
*Deny Premordianto
----------------------------------------------------------
ICT Department - Network & Infrastructure Division
Technical Support Wilayah 4
* 0821-5701-1683 | de@premor.net | 2811084A
Matematika Hidup adalah mengalikan sukacita, mengurangi kesedihan,
menambahkan semangat, membagi kebahagiaan, dan menguadratkan kasih
sayang antar sesama

Sun Jun 16, 2013 6:57 am (PDT) . Posted by:

"Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com

Mungkin bersedia mencoba data creator terlampir (create data dengan vba).
Dari data yang ter-create (untuk contoh, baru dengan 5 tabel saja), maka
berbagai metode bisa dicoba (array formula, udf, pivot consolidation) untuk
dicek kecepatan prosesnya. Proses yang dihitung waktu prosesnya pada file
terlampir masih terbatas pada penggunaan pivot consolidation. Silakan
dikembangkan untuk metode yang lainnya.

Wassalam,
Kid.

2013/6/15 Shenly <shenly_excelmania@yahoo.co.id>

> **
>
>
> Terima kasih banyak untuk Mr.kid dan De Premor buat solusinya....banyak
> sekali pertanyaan untuk anda2 ber 2 dari solusi yang teleh diberikan...
> tapi pertama saya mau bertanya ke De Premor dulu....solusi yang anda
> berikan bagus tapi ada sedikit pertanyaan.. tambahan
> jika saya ingin memindahkan scrip macro trsb apa bisa hanya dengan copy
> paste ke file saya???
> terus kalo ga salah rang untuk tabelnya yang anda buat dimacron hanya
> untuk 5 rang tabel yah?? sedangkan di file saya untuk rang tabelnya ada 10
> tabel dan itu pn bisa bertambah
> kira2 kalo saya tambah rang (rDate2 As Range, rDate3 As Range, rDate4 As
> Range, rDate5 As Range) sampai ( rDate20 As Range) apa tidak masalah???
>
> soalnya saya soal mencoba memindahkan scrip macro trsbt ke file saya dan
> saya tambah rangnya samapi ( rDate20 As Range) tapi hasilnya malah erro...
> mohon penjelasannya kembali ....
>
> terima kasih
> Salam
> Shenly ^^*
>
>
> ------------------------------
> *Dari:* De Premor <de@premor.net>
> *Kepada:* belajar-excel@yahoogroups.com
> *Dikirim:* Sabtu, 15 Juni 2013 13:35
> *Judul:* Re: Bls: [belajar-excel] Memsihkan nama yang sama dengan 2
> kategori tanggal?????
>
>
> Dh,
>
> Improvement untuk percepatan waktu kalkulasi,pada data 999 baris x 5 tabel
> dengan penggunaan formula UDF pada 999 Cells
> dikomputer jadoel saya (Core i3-2120, 3.3Ghz) memerlukan waktu 4 menit 45
> detik, selisih 30 detik'an lebih cepat dari UDF sebelumnya.
> dan kurang dari 2 detik jika diaplikasikan pada source data yang sama,
> untuk penggunaan pada 100'an cells hasil (100 user unik)
> ±3 detik pada 200 cells hasil, ±9 detik pada 300 cells hasil dan terus
> meningkat secara signifikan pada penggunaan UDF yang lebih banyak
>
> Solusi, misal secara total anda punya 200 user pada database user, maka
> cukup gunakan secara bijak UDF nya hanya pada 200 cells saja, tidak perlu
> sampai 1000 Cells diisi formula yang sudah jelas-jelas mulai cell ke 201
> s/d 1000 tidak akan ada isinya karena kita tau didatabase hanya ada 200
> user unik saja, karena hanya akan membuang waktu dan resource sia-sia.
>
> Demikian disampaikan, terima kasih.
>
> Rgds,
> [dp]
>
> On 14/06/2013 23:35, De Premor wrote:
>
>
> Coba sumbang solusi alternatif dalam bentuk macro UDF
>
> Rgds,
> [dp]
>
>
>
>
>
>

Sun Jun 16, 2013 1:04 pm (PDT) . Posted by:

"De Premor"

Coba dicek kembali Define Name nya di name manager, apakah sudak sesuai
dengan kriteria untuk diumpankan kepada UDF nya ?
Yang diperlukan di UDF kita yang range tanggalnya saja, tidak perlu
username diikutkan, karena UDF-nya sudah di desain untuk menengok
kesebelahnya

Jadi intinya, pastikan define name yang digunakan untuk diinputkan ke
UDF nya hanya berupa kolom tanggal.
dan pastikan juga range yang dibuat definename nya itu disampingnya ada
usernamenya (seperti contoh data yang dikirimkan dimilis), kenapa harus
seperti contoh ? karena ya seperti yang sudah saya sebutkan diatas,
UDFnya hanya didesain untuk bekerja seperti itu.

Rgds,
[dp]

Pada 16/06/2013 16:20, Shenly menulis:
> Terima kasih pak De Permo....tapi maaf masih ada kendala hehehehehehe....
> begini...ketika rangnya saya ganti menggunakan Difinename ko kasilnya
> kosong yaahh???
> mohon penjelasannya kembali hehehe
>
> salam
> Shenly ^^*
>
>
> ----------------------------------------------------------
> *Dari:* De Premor <de@premor.net>
> *Kepada:* belajar-excel@yahoogroups.com
> *Dikirim:* Sabtu, 15 Juni 2013 21:56
> *Judul:* Re: Bls: Bls: [belajar-excel] Memsihkan nama yang sama dengan
> 2 kategori tanggal?????
>
> Ok, ini sudah saya revisi modul makronya biar bisa mengakomodir
> beberapa range (saya sudah coba sampai 22 range table) dan tentunya
> dengan mengorbankan beberapa persen kecepatan kalkulasi, untuk
> memindahkannya tinggal dicopy paste saja yang ada didalam module1 ke
> file anda.
>
> Rgds,
> [dp]
>
> Pada 15/06/2013 18:23, Shenly menulis:
>> Terima kasih banyak untuk Mr.kid dan De Premor buat
>> solusinya....banyak sekali pertanyaan untuk anda2 ber 2 dari solusi
>> yang teleh diberikan...
>> tapi pertama saya mau bertanya ke De Premor dulu....solusi yang anda
>> berikan bagus tapi ada sedikit pertanyaan.. tambahan
>> jika saya ingin memindahkan scrip macro trsb apa bisa hanya dengan
>> copy paste ke file saya???
>> terus kalo ga salah rang untuk tabelnya yang anda buat dimacron hanya
>> untuk 5 rang tabel yah?? sedangkan di file saya untuk rang tabelnya
>> ada 10 tabel dan itu pn bisa bertambah
>> kira2 kalo saya tambah rang (rDate2 As Range, rDate3 As Range, rDate4
>> As Range, rDate5 As Range) sampai ( rDate20 As Range) apa tidak
>> masalah???
>>
>> soalnya saya soal mencoba memindahkan scrip macro trsbt ke file saya
>> dan saya tambah rangnya samapi ( rDate20 As Range) tapi hasilnya
>> malah erro...
>> mohon penjelasannya kembali ....
>>
>> terima kasih
>> Salam
>> Shenly ^^*
>>
>>
>> ----------------------------------------------------------
>> *Dari:* De Premor
>> *Kepada:* belajar-excel@yahoogroups.com
>> <mailto:belajar-excel@yahoogroups.com>
>> *Dikirim:* Sabtu, 15 Juni 2013 13:35
>> *Judul:* Re: Bls: [belajar-excel] Memsihkan nama yang sama dengan 2
>> kategori tanggal?????
>>
>> Dh,
>>
>> Improvement untuk percepatan waktu kalkulasi,pada data 999 baris x 5
>> tabel dengan penggunaan formula UDF pada 999 Cells
>> dikomputer jadoel saya (Core i3-2120, 3.3Ghz) memerlukan waktu 4
>> menit 45 detik, selisih 30 detik'an lebih cepat dari UDF sebelumnya.
>> dan kurang dari 2 detik jika diaplikasikan pada source data yang
>> sama, untuk penggunaan pada 100'an cells hasil (100 user unik)
>> ±3 detik pada 200 cells hasil, ±9 detik pada 300 cells hasil dan
>> terus meningkat secara signifikan pada penggunaan UDF yang lebih banyak
>>
>> Solusi, misal secara total anda punya 200 user pada database user,
>> maka cukup gunakan secara bijak UDF nya hanya pada 200 cells saja,
>> tidak perlu sampai 1000 Cells diisi formula yang sudah jelas-jelas
>> mulai cell ke 201 s/d 1000 tidak akan ada isinya karena kita tau
>> didatabase hanya ada 200 user unik saja, karena hanya akan membuang
>> waktu dan resource sia-sia.
>>
>> Demikian disampaikan, terima kasih.
>>
>> Rgds,
>> [dp]
>>
>> On 14/06/2013 23:35, De Premor wrote:
>>> Coba sumbang solusi alternatif dalam bentuk macro UDF
>>>
>>> Rgds,
>>> [dp]
>>
>>
>>
>
>
>
>

Sun Jun 16, 2013 8:21 pm (PDT) . Posted by:

"Nafiatul Adawiyah" nafiatula

Terima kasih Mr.Kid atas bantuannya..
mohon maaf jika saya bertanya lagi..
jika shift-nya saya ganti 1 dan jumlah mesin 1 dengan waktu 600:34:25
kok hasilnya 25 hari
25 hari 05 jam 34 menit 25 detik
bukan 85 hari, ??jam.??menit,??detik
saya sudah berusaha meng-utak-atik tp tidak bisa

Atas bantuannya saya ucapkan terima kasih
Wassalam
Fia

________________________________
Dari: Mr. Kid <mr.nmkid@gmail.com>
Kepada: BeExcel <belajar-excel@yahoogroups.com>
Dikirim: Sabtu, 15 Juni 2013 10:33
Judul: Re: [belajar-excel] Revisi_mencari HARI,JAM,MENIT dan DETIK


 
Coba file terlampir.

Penjelasan ada di :
http://tech.groups.yahoo.com/group/belajar-excel/message/25732

Wassalam,
Kid.

2013/6/15 Nafiatul Adawiyah <nafiatula@yahoo.com>

> 
>Mohon maaf kepada semuanya....
>Terutama yg sudah membantu...
>Sebelum saya bertanya lagi mengenai permasalahan ...
>
>
>knp ya di inbox saya tidak muncul email yg di balas Mr.Kid & Miss Jan
>saya taunya seawktu teman saya buka email,ada jawaban dari Mr Kid & Miss Jan mengenai pertanyaan yang saya ajukan
>yg di inbox saya hanya mucul dari De Premor aja
>
>
>Kembali ke permasalahan
>ada kendala sewktu saya merubah jam kerja + jumlah mesinnya
>Untuk lebih jelasnya saya lampirkan Filenya
>
>
>Atas bantuan dan penjelasannya saya ucapkan terima kasih
>
>
>Wassalam
>
>Fia
>

Sun Jun 16, 2013 8:22 pm (PDT) . Posted by:

"Rudi Anto" rudi.excel

Selamat pagi Excel mania,

untuk admin, mohon topic post bisa di rubah sesuai dengan permasalahan saya, maaf sebelumnya.
pagi ini saya coba iseng2 main-main dengan vba excel.
setelah koding saya tuliskan kemudian file saya close.
saya coba buka kembali file tersebut, sungguh senang file keluar sesuai harapan.

permasalahan kemudian timbul ketika file saya close/kluar.
jreng... file excelnya yang berupa sheet2 kok ga ada alias langsung close.
hiks.. bagaimana ini.

Mohon bantuan rekan2, adakah cara untuk buka sheet file tersebut,

NB : file terlampir

++rudi

Sun Jun 16, 2013 8:49 pm (PDT) . Posted by:

"Jan Raisin"

Pak Rudi,

>>> kelihatannya nanyanya salah kamar ya? di sini sebutannya BeExceler
bukan Excel M****a,

coba cara seperti ini:
1. download lampiran file yang tadi sampeyan kirim ke milis, donload 1 atau
2 kali sampai muncul nama file yang didownload adalah Rekapitulasi (1)
*, *harus
sampai muncul angka (angka berapa saja) di dalam kurung
>>> langkah berikut harus dlakukan pada file yang ada nomornya tadi ya..
2. kalau ada peringatan bahwa file mungkin berbahaya karena berasal dari
internet, di-oke-in saja
3. pada saat diminta untuk enable macro, "Jangan di-enable" langsung close
saja tulisan "x" di pojok kanan atas, >>> jika pada langkah ini terlanjur
pencet enable, ulangi lagi dari langkah nomor 1 ya ^_^
4. Sekarang macro sedang tidak bekerja, segera pindah ke VBE
5. dobel klik form yang anda buat sebelumnya sehingga muncul form tersebut
6. dobel klik tombol CLOSE yang anda buat, ganti script
Application.Quitmenjadi Application.Visible
= True
7. kembali ke worksheet, simpan file dengan nama Rekapitulasi, kalo ada
peringatan bahwa ada file dengan nama yang sama di-oke-in saja, karena
niatnya adalah me-replace file yang lama dengan file yang sudah diedit.

Semoga berhasil. ^_^

وَسَÙ'لاَÙ…ُ عَÙ„َيÙ'كُÙ…Ù' وَرَحÙ'مَةُ اÙ„لهِ وَبَرَكَاتُهُ

-Miss Jan Raisin-

*>>> Untuk kepentingan belajar bersama, pertanyaan ditujukan ke
belajar-excel@yahoogroups.com;*
*>>> Jika pertanyaan lama direspon, bersabarlah karena ALLAH beserta dengan
orang-orang yang sabar QS 2:153;*

Pada 17 Juni 2013 08.49, Rudi Anto <rudi.excel@yahoo.com> menulis:

> **
>
>
> Selamat pagi Excel mania,
>
> untuk admin, mohon topic post bisa di rubah sesuai dengan permasalahan
> saya, maaf sebelumnya.
> pagi ini saya coba iseng2 main-main dengan vba excel.
> setelah koding saya tuliskan kemudian file saya close.
> saya coba buka kembali file tersebut, sungguh senang file keluar sesuai
> harapan.
>
> permasalahan kemudian timbul ketika file saya close/kluar.
> jreng... file excelnya yang berupa sheet2 kok ga ada alias langsung close.
> hiks.. bagaimana ini.
>
> Mohon bantuan rekan2, adakah cara untuk buka sheet file tersebut,
>
> NB : file terlampir
>
> ++rudi
>
>

Sun Jun 16, 2013 8:57 pm (PDT) . Posted by:

"Ferry" ferry_2005_skom

Langsung Close karena anda menggunakan perintah Application.Quit
Jika ingin kembali ke worksheet anda bisa ganti perintah Application.Quit dengan ActiveWorkbook.Activate

Thanks
Ferry

--- In belajar-excel@yahoogroups.com, Rudi Anto <rudi.excel@...> wrote:
>
> Selamat pagi Excel mania,
>
> untuk admin, mohon topic post bisa di rubah sesuai dengan permasalahan saya, maaf sebelumnya.
> pagi ini saya coba iseng2 main-main dengan vba excel.
> setelah koding saya tuliskan kemudian file saya close.
> saya coba buka kembali file tersebut, sungguh senang file keluar sesuai harapan.
>
> permasalahan kemudian timbul ketika file saya close/kluar.
> jreng... file excelnya yang berupa sheet2 kok ga ada alias langsung close.
> hiks.. bagaimana ini.
>
> Mohon bantuan rekan2, adakah cara untuk buka sheet file tersebut,
>
>
> NB : file terlampir
>
> ++rudi
>

Sun Jun 16, 2013 8:22 pm (PDT) . Posted by:

"Andre Rahmaidy" andree_bpdsumbar

Dear Mas De Premor

Saya udah lakukan yang open ftp site in windows explorer kenapa malah tetap default ke IE juga ketika saya buka ftp melalui windows explorer.

Wasallam

Andre

________________________________
Dari: De Premor <de@premor.net>
Kepada: belajar-excel@yahoogroups.com
Dikirim: Sabtu, 15 Juni 2013 13:19
Judul: Re: [belajar-excel] FTP Client


sudah dicoba belumnya, buka dulu ftpnya di IE, kemudian setelah terbuka di IE baru pilih Menu PAGE-> Open FTP Site in Windows Explorer

On 15/06/2013 9:15, andre_teeza_bn@yahoo.com wrote:

�
>Dear mr kid
>Kalau saya buka melalui IE 9 bisa kok Mr tapi saya
inginnya buka melalui windows explorer karena sebelum ini
saya buka ftp melalui WE. Kalau mapping drive ftp udah ada
di WE, ketika saya buka melalui kedua2nya (mapping drive n
ketik di WE) tetap ga bisa Mr. Gimana solusinya Mr. Kid
>
>Wassalam
>Andre
>Powered by Telkomsel BlackBerry�
>________________________________
>
>From: "Mr. Kid"
>Sender: belajar-excel@yahoogroups.com
>Date: Fri, 14 Jun 2013 19:31:20 +0700
>To: BeExcel
>ReplyTo: belajar-excel@yahoogroups.com
>Subject: Re: [belajar-excel] FTP Client
>
>�
>eh... kok bisa ya...
>
>pesennya seperti gak bisa hubungi site ftp-nya pula.
>
kalau buka ftp dengan ie yang terinstall bisa gak ?
>
>
image dibawah contoh setting tersebut yang sudah setahun ini saya pakai.
>
image windows explorer yang kiri adalah jika dibuat mapping drive, sedang yang kanan jika langsung tulis alamat ftp-nya di windows explorer
>
>
>
>
>Wassalam,
>Kid.
>
>
>
>
>
>
>
>2013/6/14 Andre Rahmaidy Teeza <andre_teeza_bn@yahoo.com>
>
>�
>>Dear Mr. kid
>>�
>>saya sudah coba melakukannya ketika saya ketik ftp clientnya di explorer�ga lagi muncul ke IE tapi muncul pesan seperti ini windows explorernya.�(capture terlampir)
>>mohon bantuan solusinya Mr. terima kasih sebelumnya
>>�
>>wassalam
>>andree
>>
>>
>>From: Mr. Kid <mr.nmkid@gmail.com>
>>To: BeExcel <belajar-excel@yahoogroups.com>
>>Sent: Friday, June 14, 2013 6:00 PM
>>
>>Subject: Re: [belajar-excel] FTP Client
>>
>>�
>>Coba edit registry (regedit.exe)
>>
>>1. ke folder MyComputer atau Root -> HKEY_CLASSES_ROOT -> cari folder ftp
>>
>>2. pastikan didalam folder ada item : (ini setting di komputer saya, mungkin bisa) [kalau ada item selain yang disebut, biarkan saja]
>>
>>���� A. (default)� dengan tipe string atau REG_SZ yang nilainya URL:File Transfer Protocol
>>
>>���� B. AppUserModelID tipe string bernilai Microsoft.InternetExplorer.Default
>>
>>���� C. EditFlags bertipe DWORD bernilai hexadecimal 2�������� atau tertulis : 0x00000002 (2)
>>
>>���� D. friendlyTypeName string @C:\Windows&#92;ieframe.dll,-905
>>
>>���� E. ShellFolder string bernilai {63da6ec0-2e98-11cf-8d82-444553540000}
>>
>>3. kemudian lihat isi folder DefaultIcon pada item (default)
>>
>>���� dulu punya saya berisi : ��������� C:\Program Files (x86)\Mozilla Firefox\firefox.exe,1
>>
>>���� kemudian diubah menjadi : ���������
hex(2):25,00,53,00,79,00,73,00,74,00,65,00,6d,00,52,00,6f,00,6f,00,74,00,25,\
>>
>>lalu bisa explore ftp dengan windows explorer.
>>
>>Kadang kala, mengembalikan nilai menjadi seperti nomor 2 sudah cukup. Jika belum, coba yang nomor 3.
>>
>>Asumsinya, bisa buka ftp dengan ie alias firewall dan segala setting ftp port sudah benar.
>>
>>
>>
>>Wassalam,Kid.
>>
>>
>>����
>>
>>
>>
>>2013/6/14 Andre Rahmaidy <andree_bpdsumbar@yahoo.co.id>
>>�
>>>dear mas bagus
>>>�
>>>thanks sebelumnya mas udah saya coba lakukan restore default di internet option, saya coba buka ftp melalui windows explorer, ga bisa malah ke buka ke IE mas. saya pakai IE 9 mas.
>>>�
>>>�
>>>Wassalam
>>>andre
>

--

Deny Premordianto
________________________________
ICT Department - Network & Infrastructure Division
Technical Support Wilayah 4
0821-5701-1683 | de@premor.net | 2811084A
Matematika Hidup adalah mengalikan sukacita, mengurangi kesedihan, menambahkan semangat, membagi kebahagiaan, dan menguadratkan kasih sayang antar sesama
GROUP FOOTER MESSAGE
=====================================================================
Untuk memudahkan tim penyusun materi Belajar Excel yang lebih sesuai kebutuhan member, silakan ungkapkan permasalahan yang kerap ditemui dalam menggunakan Excel sehari-hari atau hal-hal yang ingin dipelajari dalam jangka dekat ini. Mohon diprioritaskan dari yang sering ditemui sampai yang ingin dipelajari.
Isi sesuai kelompoknya (fitur-fitur, formula-formula tertentu yang masih membingungkan, otomasi atau pemrograman dalam Excel [Macro - VBA], hal lainnya yang membuat Anda kesulitan dalam mempelajari Excel).
Boleh mengisi berulang kali untuk menambah uneg-uneg yang ingin diungkapkan.
Link untuk menuangkan seluruh uneg-uneg tersebut ada di :
http://tech.groups.yahoo.com/group/belajar-excel/database?method=addRecord&tbl=3
=====================================================================
Langkah kecil Anda dalam mengisi database bisa menjadi langkah pertama yang bermanfaat besar untuk kita semua.
=====================================================================

---------------------------------------------------------------------
bergabung ke milis (subscribe), kirim mail kosong ke:
belajar-excel-subscribe@yahoogroups.com

posting ke milis, kirimkan ke:
belajar-excel@yahoogroups.com

berkunjung ke web milis
http://tech.groups.yahoo.com/group/belajar-excel/messages

melihat file archive / mendownload lampiran
http://www.mail-archive.com/belajar-excel@yahoogroups.com/
atau (sejak 25-Apr-2011) bisa juga di :
http://milis-belajar-excel.1048464.n5.nabble.com/

menghubungi moderators & owners: belajar-excel-owner@yahoogroups.com

keluar dari membership milis (UnSubscribe):
kirim mail kosong ke  belajar-excel-unsubscribe@yahoogroups.com
---------------------------------------------------------------------

Tidak ada komentar:

Posting Komentar