Rabu, 24 April 2013

[belajar-excel] Digest Number 2257

15 New Messages

Digest #2257
2a
mengubah nama addins excel by "Dian Anas" anassheva20
3a
(no subject) by "Murni Always" murnialways_smile
3b
Re: (unknown) by "aji mumpung"
3c
Re: (unknown) by murnialways_smile
3d
Re: (unknown) by "hendrik karnadi" hendrikkarnadi
3e
Re: (unknown) by "Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com
3f
Re: (unknown) by "Jan Raisin"
4a
Tanya Conditionalformating dan rumus? by "Shenly Ruchman" shenly_excelmania
4d

Messages

Wed Apr 24, 2013 12:41 am (PDT) . Posted by:

"Helsy B" helsyb

Dear para pakar Excell,

Setiap bulan saya mempunyai data pelanggan yg dikirim ke pelanggan masing2 via email.Karena saya mempunyai 1 sheet (gabungan beberapa pelanggan), otomatis data harus dipisah menjadi beberapa pelanggan Selama ini saya melakukannya secara manual yaitu bikin file baru dan copas, apabila pelanggannya banyak cukup lumayan dan menyiksa waktu melakukannya.

Saya mohon bantuan dan pencerahan para pakai, sbb :

ket : Sumber data semua pelanggan ada sheet "data"

hasil : dipecah menjadi beberapa file

sheet "pelanggan 1" tersimpan file pelanggan 1
sheet "pelanggan 2" tersimpan file pelanggan 2

sheet "pelanggan 3" tersimpan file pelanggan 3

Atas bantuan para pakar saya ucapkan terima kasih

Wassalam,
Helsy

Wed Apr 24, 2013 3:44 am (PDT) . Posted by:

"Jan Raisin"

coba pelajari script dalam file terlampir

#jika solusi ini sedikit memberikan pencerahan, maka tolong ikut
berpartisipasi mengisi database berikut:
http://tech.groups.yahoo.com/group/belajar-excel/database?method=addRecord&tbl=3

Sedikit waktu yang anda luangkan akan sangat berharga untuk Be-Exceler yang
lain

Wassalam,

-Miss Jan Raisin-

Pada 24 April 2013 13.38, Helsy B <helsyb@yahoo.com> menulis:

> **
>
>
> Dear para pakar Excell,
>
> Setiap bulan saya mempunyai data pelanggan yg dikirim ke pelanggan masing2
> via email.Karena saya mempunyai 1 sheet (gabungan beberapa pelanggan),
> otomatis data harus dipisah menjadi beberapa pelanggan Selama ini saya
> melakukannya secara manual yaitu bikin file baru dan copas, apabila
> pelanggannya banyak cukup lumayan dan menyiksa waktu melakukannya.
>
> Saya mohon bantuan dan pencerahan para pakai, sbb :
>
> ket : Sumber data semua pelanggan ada sheet "data"
>
> hasil : dipecah menjadi beberapa file
>
> sheet "pelanggan 1" tersimpan file pelanggan 1
> sheet "pelanggan 2" tersimpan file pelanggan 2
> sheet "pelanggan 3" tersimpan file pelanggan 3
>
> Atas bantuan para pakar saya ucapkan terima kasih
>
>
> Wassalam,
> Helsy
>
>
>

Wed Apr 24, 2013 12:55 am (PDT) . Posted by:

"Dian Anas" anassheva20

selamat siang master excel,
saya mau bertanya kalau mau mengubah nama add ins pada excel 2007 apakah harus mengubah prosedur pada modul?
terima kasih mohon pencerahan soalnya masih belajar.
best regards

Wed Apr 24, 2013 1:14 am (PDT) . Posted by:

"Jan Raisin"

Bismillahirrahmanirrahim..

semoga tidak salah jawab karena untuk kasus ini sudah mulai masuk ke area
registri..

Oke.. kalo masih ingin tau caranya adalah seperti ini:

>>> pada kotak dialog Search Windows, ketik regedit, sebelumnya pastikan
dahulu bahwa anda memiliki hak Admin pada komputer tersebut
>>> akan muncul dialog box Registry Editor
>>> klik segitiga di samping HKey_Local_Machine
>>> klik segitiga di samping Software
>>> klik segitiga di samping Microsoft
>>> klik segitiga di samping Office
>>> klik segitiga di samping Excel
>>> klik segitiga di samping Addins
>>> klik Nama_Add-Ins-nya
>>> klik kanan pada Nama Add-Ins-nya
>>> pilih Modify
>>> akan muncul dialog box Edit String
>>> ganti nilai valuenya
>>> klik OK

# sekedar peringatan, kesalahan pada saat mengubah registry dapat
mengakibatkan komputer tidak bekerja dengan semestinya
# dalam kasus tertentu diperlukan untuk melakukan install ulang terhadap
komputer tersebut

#jika solusi ini sedikit memberikan pencerahan, maka tolong ikut
berpartisipasi mengisi database berikut:
http://tech.groups.yahoo.com/group/belajar-excel/database?method=addRecord&tbl=3

Sedikit waktu yang anda luangkan akan sangat berharga untuk Be-Exceler yang
lain

Wassalam,

-Miss Jan Raisin-

Pada 24 April 2013 14.42, Dian Anas <anassheva20@yahoo.com> menulis:

> **
>
>
> selamat siang master excel,
> saya mau bertanya kalau mau mengubah nama add ins pada excel 2007 apakah
> harus mengubah prosedur pada modul?
> terima kasih mohon pencerahan soalnya masih belajar.
> best regards
>
>
>

Wed Apr 24, 2013 1:54 am (PDT) . Posted by:

"Murni Always" murnialways_smile

Selamat Sore Para Master,
 
Lagi-lagi saya mau bertanya master,.
saya dapat contoh program sederhana tapi menarik,
tapi VBAProjectnya dipassword.
adakah cara untuk membuka password tersebut?
 
bukan bermaksud ingin mencontoh, tapi ingin belajar dr project tersebut
kali aja saya bsa mengadopsi beberapa listing sekaligus melogika alur dari sistem tersebut.
 
terima kasih
 
Salam
-Murni

Wed Apr 24, 2013 2:02 am (PDT) . Posted by:

"aji mumpung"

imho,

sebaiknya ibu Murni meminta password kepada pembuat program tersebut..
tentu ada suatu alasan tertentu kenapa si pembuat program harus memprotek
VBE tersebut

kalo tetap ingin menggunakan jalan belakang, cara-cara tersebut banyak
bertebaran di internet..
tetapi saya yakin bahwa di milis ini tidak akan pernah mengajarkan
cara-cara yang kurang baik seperti itu.

Wassalam,

-Aji Mumpung-

Pada 24 April 2013 15.46, Murni Always <murnialways_smile@yahoo.co.id>menulis:

> **
>
>
> Selamat Sore Para Master,
>
> Lagi-lagi saya mau bertanya master,.
> saya dapat contoh program sederhana tapi menarik,
> tapi VBAProjectnya dipassword.
> adakah cara untuk membuka password tersebut?
>
> bukan bermaksud ingin mencontoh, tapi ingin belajar dr project tersebut
> kali aja saya bsa mengadopsi beberapa listing sekaligus melogika alur dari
> sistem tersebut.
>
> terima kasih
>
> Salam
> -Murni
>
>
>

Wed Apr 24, 2013 2:45 am (PDT) . Posted by:

murnialways_smile

Teri ma kasih mas aji untuk sarannya,

Sekedar info, contoh saya dapat dari buku yg saya beli..
Tp ketika saya cari" password kok gak nemu,
Makanya kali aj ada jalan belakang yg bsa membantu hhe

Salam
Murni
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-----Original Message-----
From: aji mumpung <pupung1986@gmail.com>
Sender: belajar-excel@yahoogroups.com
Date: Wed, 24 Apr 2013 16:02:27
To: <belajar-excel@yahoogroups.com>
Reply-To: belajar-excel@yahoogroups.com
Subject: Re: [belajar-excel] (unknown)

imho,

sebaiknya ibu Murni meminta password kepada pembuat program tersebut..
tentu ada suatu alasan tertentu kenapa si pembuat program harus memprotek
VBE tersebut

kalo tetap ingin menggunakan jalan belakang, cara-cara tersebut banyak
bertebaran di internet..
tetapi saya yakin bahwa di milis ini tidak akan pernah mengajarkan
cara-cara yang kurang baik seperti itu.

Wassalam,

-Aji Mumpung-


Pada 24 April 2013 15.46, Murni Always <murnialways_smile@yahoo.co.id>menulis:

> **
>
>
> Selamat Sore Para Master,
>
> Lagi-lagi saya mau bertanya master,.
> saya dapat contoh program sederhana tapi menarik,
> tapi VBAProjectnya dipassword.
> adakah cara untuk membuka password tersebut?
>
> bukan bermaksud ingin mencontoh, tapi ingin belajar dr project tersebut
> kali aja saya bsa mengadopsi beberapa listing sekaligus melogika alur dari
> sistem tersebut.
>
> terima kasih
>
> Salam
> -Murni
>
>
>

Wed Apr 24, 2013 2:51 am (PDT) . Posted by:

"hendrik karnadi" hendrikkarnadi

Mumpung (maaf mas Aji) lagi semangat belajar, (kalau boleh) mengapa tidak dibalik casenya. File yang berisi input dan output dilampirkan (lagi2 kalau boleh), VBE nya dibuat bersama2 dengan rekan2 milis.

Salam,
HK

________________________________
From: aji mumpung <pupung1986@gmail.com>
To: belajar-excel@yahoogroups.com
Sent: Wednesday, 24 April 2013, 16:02
Subject: Re: [belajar-excel] (unknown)


 
imho,

sebaiknya ibu Murni meminta password kepada pembuat program tersebut.. 
tentu ada suatu alasan tertentu kenapa si pembuat program harus memprotek VBE tersebut

kalo tetap ingin menggunakan jalan belakang, cara-cara tersebut banyak bertebaran di internet..
tetapi saya yakin bahwa di milis ini tidak akan pernah mengajarkan cara-cara yang kurang baik seperti itu.

Wassalam,

-Aji Mumpung-

Pada 24 April 2013 15.46, Murni Always <murnialways_smile@yahoo.co.id> menulis:


>Selamat Sore Para Master,

>Lagi-lagi saya mau bertanya master,.
>saya dapat contoh program sederhana tapi menarik,
>tapi VBAProjectnya dipassword.
>adakah cara untuk membuka password tersebut?

>bukan bermaksud ingin mencontoh, tapi ingin belajar dr project tersebut
>kali aja saya bsa mengadopsi beberapa listing sekaligus melogika alur dari sistem tersebut.

>terima kasih

>Salam
>-Murni

Wed Apr 24, 2013 3:17 am (PDT) . Posted by:

"Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com

Saya setuju dengan ide Pak Hendrik.
Daripada membongkar password atau untuk mencari ijin kepada penulis buku
agar boleh mempelajari algoritma-nya relatif repot, bisa jadi dengan
diketahui input dan outputnya nanti bisa didiskusikan bersama apa
prosesnya. Kemudian disusun script versi milis-nya (yang author-nya bisa
orang banyak). Tidak tertutup kemungkinan bahwa dengan ide banyak pihak
akan membuat proses lebih kaya daripada yang ada bersama buku tersebut.
Penulis buku juga malah bisa memanfaatkan hasil karya BeExceller. Tentu
saja penulis buku harus menyertakan sumbernya (milis Belajar-Excel) beserta
para kontributornya.

Wassalam,
Kid.

2013/4/24 hendrik karnadi <hendrikkarnadi@yahoo.com>

> **
>
>
> Mumpung (maaf mas Aji) lagi semangat belajar, (kalau boleh) mengapa tidak
> dibalik casenya. File yang berisi input dan output dilampirkan (lagi2 kalau
> boleh), VBE nya dibuat bersama2 dengan rekan2 milis.
>
> Salam,
> HK
>
> ------------------------------
> *From:* aji mumpung <pupung1986@gmail.com>
> *To:* belajar-excel@yahoogroups.com
> *Sent:* Wednesday, 24 April 2013, 16:02
> *Subject:* Re: [belajar-excel] (unknown)
>
>
> imho,
>
> sebaiknya ibu Murni meminta password kepada pembuat program tersebut..
> tentu ada suatu alasan tertentu kenapa si pembuat program harus memprotek
> VBE tersebut
>
> kalo tetap ingin menggunakan jalan belakang, cara-cara tersebut banyak
> bertebaran di internet..
> tetapi saya yakin bahwa di milis ini tidak akan pernah mengajarkan
> cara-cara yang kurang baik seperti itu.
>
> Wassalam,
>
> -Aji Mumpung-
>
>
> Pada 24 April 2013 15.46, Murni Always <murnialways_smile@yahoo.co.id>menulis:
>
> **
>
> Selamat Sore Para Master,
>
> Lagi-lagi saya mau bertanya master,.
> saya dapat contoh program sederhana tapi menarik,
> tapi VBAProjectnya dipassword.
> adakah cara untuk membuka password tersebut?
>
> bukan bermaksud ingin mencontoh, tapi ingin belajar dr project tersebut
> kali aja saya bsa mengadopsi beberapa listing sekaligus melogika alur dari
> sistem tersebut.
>
> terima kasih
>
> Salam
> -Murni
>
>
>
>
>
>

Wed Apr 24, 2013 3:48 am (PDT) . Posted by:

"Jan Raisin"

Jan juga setuju dengan pendapat pak Hendrik dan mr Kid..

silakan bu Murni mengirimkan fllenya ke sini dan mas Aji nanti harus ikut
bantu bikin scriptnya ya.. udah lama nggak nongol di milis nih..
ps: maaf, sms-nya mas Aji belum Jan balas.. lagi kehabisan pulsa, kirimin
dong xixixixi :D

#jika solusi ini sedikit memberikan pencerahan, maka tolong ikut
berpartisipasi mengisi database berikut:
http://tech.groups.yahoo.com/group/belajar-excel/database?method=addRecord&tbl=3

Sedikit waktu yang anda luangkan akan sangat berharga untuk Be-Exceler yang
lain

Wassalam,

-Miss Jan Raisin-

Pada 24 April 2013 17.16, Mr. Kid <mr.nmkid@gmail.com> menulis:

> **
>
>
> Saya setuju dengan ide Pak Hendrik.
> Daripada membongkar password atau untuk mencari ijin kepada penulis buku
> agar boleh mempelajari algoritma-nya relatif repot, bisa jadi dengan
> diketahui input dan outputnya nanti bisa didiskusikan bersama apa
> prosesnya. Kemudian disusun script versi milis-nya (yang author-nya bisa
> orang banyak). Tidak tertutup kemungkinan bahwa dengan ide banyak pihak
> akan membuat proses lebih kaya daripada yang ada bersama buku tersebut.
> Penulis buku juga malah bisa memanfaatkan hasil karya BeExceller. Tentu
> saja penulis buku harus menyertakan sumbernya (milis Belajar-Excel) beserta
> para kontributornya.
>
> Wassalam,
> Kid.
>
>
>
> 2013/4/24 hendrik karnadi <hendrikkarnadi@yahoo.com>
>
>> **
>>
>>
>> Mumpung (maaf mas Aji) lagi semangat belajar, (kalau boleh) mengapa tidak
>> dibalik casenya. File yang berisi input dan output dilampirkan (lagi2 kalau
>> boleh), VBE nya dibuat bersama2 dengan rekan2 milis.
>>
>> Salam,
>> HK
>>
>> ------------------------------
>> *From:* aji mumpung <pupung1986@gmail.com>
>> *To:* belajar-excel@yahoogroups.com
>> *Sent:* Wednesday, 24 April 2013, 16:02
>> *Subject:* Re: [belajar-excel] (unknown)
>>
>>
>> imho,
>>
>> sebaiknya ibu Murni meminta password kepada pembuat program tersebut..
>> tentu ada suatu alasan tertentu kenapa si pembuat program harus memprotek
>> VBE tersebut
>>
>> kalo tetap ingin menggunakan jalan belakang, cara-cara tersebut banyak
>> bertebaran di internet..
>> tetapi saya yakin bahwa di milis ini tidak akan pernah mengajarkan
>> cara-cara yang kurang baik seperti itu.
>>
>> Wassalam,
>>
>> -Aji Mumpung-
>>
>>
>> Pada 24 April 2013 15.46, Murni Always <murnialways_smile@yahoo.co.id>menulis:
>>
>> **
>>
>> Selamat Sore Para Master,
>>
>> Lagi-lagi saya mau bertanya master,.
>> saya dapat contoh program sederhana tapi menarik,
>> tapi VBAProjectnya dipassword.
>> adakah cara untuk membuka password tersebut?
>>
>> bukan bermaksud ingin mencontoh, tapi ingin belajar dr project tersebut
>> kali aja saya bsa mengadopsi beberapa listing sekaligus melogika alur
>> dari sistem tersebut.
>>
>> terima kasih
>>
>> Salam
>> -Murni
>>
>>
>>
>>
>>
>
>

Wed Apr 24, 2013 3:07 am (PDT) . Posted by:

"Shenly Ruchman" shenly_excelmania

haloo master....newbie mau nanya lagi ni...tpi skrg sya nanya nya langsung 2 pertanyaan heehee...

1. Babagimana membuat Conditional formating sesuai rang yaang di inginkan?

2. Bagimana cara membuat rumus untuk mengabungkan Tanggal dengan Tex?

untuk lebih jelas sya sudh lampirkan contoh masalahnya...

Wed Apr 24, 2013 3:37 am (PDT) . Posted by:

"Bagus" bagus4bls

Hallo Shenly;

1. Untuk conditional formating:
Block Range C5:C11
Masuk ke dialog conditional formating
Pada formula Is: isi dengan =F5="yes" lalu OK

2. Coba ganti
=C21&" trx "&E21
menjadi
=C21&" trx "&TEXT(E21,"m/d/yyyy")

Wassalam

~ Bagus ~

----- Original Message -----
From: Shenly Ruchman
To: belajar-excel@yahoogroups.com
Sent: Wednesday, April 24, 2013 4:53 PM
Subject: [belajar-excel] Tanya Conditionalformating dan rumus?

haloo master....newbie mau nanya lagi ni...tpi skrg sya nanya nya langsung 2 pertanyaan heehee...

1. Babagimana membuat Conditional formating sesuai rang yaang di inginkan?

2. Bagimana cara membuat rumus untuk mengabungkan Tanggal dengan Tex?

untuk lebih jelas sya sudh lampirkan contoh masalahnya...

Wed Apr 24, 2013 3:41 am (PDT) . Posted by:

"Bagus" bagus4bls

Mohon maaf, revisi untuk yang nomor 2, seharusnya begini:
=C21&" trx "&TEXT(E21,"d/m/yy")

Wassalam

~ Bagus ~

----- Original Message -----
From: Bagus
To: belajar-excel@yahoogroups.com
Sent: Wednesday, April 24, 2013 5:36 PM
Subject: Re: [belajar-excel] Tanya Conditionalformating dan rumus?



Hallo Shenly;

1. Untuk conditional formating:
Block Range C5:C11
Masuk ke dialog conditional formating
Pada formula Is: isi dengan =F5="yes" lalu OK

2. Coba ganti
=C21&" trx "&E21
menjadi
=C21&" trx "&TEXT(E21,"m/d/yyyy")

Wassalam

~ Bagus ~

----- Original Message -----
From: Shenly Ruchman
To: belajar-excel@yahoogroups.com
Sent: Wednesday, April 24, 2013 4:53 PM
Subject: [belajar-excel] Tanya Conditionalformating dan rumus?

haloo master....newbie mau nanya lagi ni...tpi skrg sya nanya nya langsung 2 pertanyaan heehee...

1. Babagimana membuat Conditional formating sesuai rang yaang di inginkan?

2. Bagimana cara membuat rumus untuk mengabungkan Tanggal dengan Tex?

untuk lebih jelas sya sudh lampirkan contoh masalahnya...

Wed Apr 24, 2013 3:55 am (PDT) . Posted by:

"Shenly Ruchman" shenly_excelmania

untuk jawaban no 2 sudah mantap kang bagus...tapi untuk Conditional formating saya masih bingung...tadi kata mas bagus ke dialog conditional formating...tapi kan di menu conditional formating excel 2007 ada banyak pilihan lagi??? yang mananya ya mas???hehe

________________________________
Dari: Bagus <bagus@kingjim.co.id>
Kepada: belajar-excel@yahoogroups.com
Dikirim: Rabu, 24 April 2013 18:39
Judul: Re: [belajar-excel] Tanya Conditionalformating dan rumus?


 

Mohon maaf, revisi untuk yang nomor 2, seharusnya
begini:
=C21&" trx
"&TEXT(E21,"d/m/yy")
 
 
Wassalam
~ Bagus~
 
----- Original Message -----
>From: Bagus
>To: belajar-excel@yahoogroups.com
>Sent: Wednesday, April 24, 2013 5:36 PM
>Subject: Re: [belajar-excel] Tanya Conditionalformating dan rumus?
>

>
>Hallo Shenly;

>1. Untuk conditional formating:
>    Block Range
C5:C11
>    Masuk ke dialog conditional formating
>    Pada formula Is: isi dengan =F5="yes" lalu OK

>2. Coba ganti 
>    =C21&" trx "&E21
>    menjadi
>    =C21&" trx "&TEXT(E21,"m/d/yyyy")

>Wassalam
>~ Bagus~
>----- Original Message -----
>>From: Shenly Ruchman
>>To: belajar-excel@yahoogroups.com
>>Sent: Wednesday, April 24, 2013 4:53 PM
>>Subject: [belajar-excel] Tanya Conditionalformating dan rumus?
>>
>> 
>>haloo master....newbie mau nanya lagi ni...tpi skrg sya nanya nya langsung 2 pertanyaan heehee...
>>
>>
>>1. Babagimana membuat Conditional formating sesuai rang yaang di
inginkan?
>>
>>
>>2. Bagimana cara membuat rumus untuk mengabungkan Tanggal dengan Tex?
>>
>>
>>untuk lebih jelas sya sudh lampirkan contoh masalahnya...
>>
>>

Wed Apr 24, 2013 4:26 am (PDT) . Posted by:

"Bagus" bagus4bls

Mungkin begini:
1. blok range C5:C11.
2. buat Conditional Formatting -> muncul pilihan -> pilih Use Formula -> isi disana :
=F5="YES"
3. atur formatnya, dan tekan OK

Wassalam

~ Bagus ~

----- Original Message -----
From: Shenly Ruchman
To: belajar-excel@yahoogroups.com
Sent: Wednesday, April 24, 2013 5:49 PM
Subject: Bls: [belajar-excel] Tanya Conditionalformating dan rumus?

untuk jawaban no 2 sudah mantap kang bagus...tapi untuk Conditional formating saya masih bingung...tadi kata mas bagus ke dialog conditional formating...tapi kan di menu conditional formating excel 2007 ada banyak pilihan lagi??? yang mananya ya mas???hehe

----------------------------------------------------------
Dari: Bagus <bagus@kingjim.co.id>
Kepada: belajar-excel@yahoogroups.com
Dikirim: Rabu, 24 April 2013 18:39
Judul: Re: [belajar-excel] Tanya Conditionalformating dan rumus?


Mohon maaf, revisi untuk yang nomor 2, seharusnya begini:
=C21&" trx "&TEXT(E21,"d/m/yy")

Wassalam
~ Bagus ~

----- Original Message -----
From: Bagus
To: belajar-excel@yahoogroups.com
Sent: Wednesday, April 24, 2013 5:36 PM
Subject: Re: [belajar-excel] Tanya Conditionalformating dan rumus?


Hallo Shenly;

1. Untuk conditional formating:
Block Range C5:C11
Masuk ke dialog conditional formating
Pada formula Is: isi dengan =F5="yes" lalu OK

2. Coba ganti
=C21&" trx "&E21
menjadi
=C21&" trx "&TEXT(E21,"m/d/yyyy")

Wassalam
~ Bagus ~
----- Original Message -----
From: Shenly Ruchman
To: belajar-excel@yahoogroups.com
Sent: Wednesday, April 24, 2013 4:53 PM
Subject: [belajar-excel] Tanya Conditionalformating dan rumus?

haloo master....newbie mau nanya lagi ni...tpi skrg sya nanya nya langsung 2 pertanyaan heehee...

1. Babagimana membuat Conditional formating sesuai rang yaang di inginkan?

2. Bagimana cara membuat rumus untuk mengabungkan Tanggal dengan Tex?

untuk lebih jelas sya sudh lampirkan contoh masalahnya...

GROUP FOOTER MESSAGE
=====================================================================
Untuk memudahkan tim penyusun materi Belajar Excel yang lebih sesuai kebutuhan member, silakan ungkapkan permasalahan yang kerap ditemui dalam menggunakan Excel sehari-hari atau hal-hal yang ingin dipelajari dalam jangka dekat ini. Mohon diprioritaskan dari yang sering ditemui sampai yang ingin dipelajari.
Isi sesuai kelompoknya (fitur-fitur, formula-formula tertentu yang masih membingungkan, otomasi atau pemrograman dalam Excel [Macro - VBA], hal lainnya yang membuat Anda kesulitan dalam mempelajari Excel).
Boleh mengisi berulang kali untuk menambah uneg-uneg yang ingin diungkapkan.
Link untuk menuangkan seluruh uneg-uneg tersebut ada di :
http://tech.groups.yahoo.com/group/belajar-excel/database?method=addRecord&tbl=3
=====================================================================
Langkah kecil Anda dalam mengisi database bisa menjadi langkah pertama yang bermanfaat besar untuk kita semua.
=====================================================================

---------------------------------------------------------------------
bergabung ke milis (subscribe), kirim mail kosong ke:
belajar-excel-subscribe@yahoogroups.com

posting ke milis, kirimkan ke:
belajar-excel@yahoogroups.com

berkunjung ke web milis
http://tech.groups.yahoo.com/group/belajar-excel/messages

melihat file archive / mendownload lampiran
http://www.mail-archive.com/belajar-excel@yahoogroups.com/
atau (sejak 25-Apr-2011) bisa juga di :
http://milis-belajar-excel.1048464.n5.nabble.com/

menghubungi moderators & owners: belajar-excel-owner@yahoogroups.com

keluar dari membership milis (UnSubscribe):
kirim mail kosong ke  belajar-excel-unsubscribe@yahoogroups.com
---------------------------------------------------------------------

Tidak ada komentar:

Posting Komentar