Minggu, 19 Januari 2014

[belajar-excel] Digest Number 2737

11 New Messages

Digest #2737
1b
Re: Jumlah Digit di belakang Koma yg Ideal by "Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com
4a
Memilah Data by "Mulyani"
4b
Re: Memilah Data [1 Attachment] by "Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com
5b
Re: Cara Menghilangkan Blank Pada Pivot Table by "Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com
6a
Re: sembunyi banyak tampil satu sheet by "Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com

Messages

Sat Jan 18, 2014 4:35 am (PST) . Posted by:

"Febrian Yoshi"

Dear all master,
Berapa digit kah angka di belakang koma yang idealnya kita pakai, agar tdk
terjadi selisih yg besar pada saat kita membandingkan dg hasil penjumlahan
angka yg tdk memakai digit di belakang koma.

Wassalamu'alaikum Wr.Wb
Fefe

Sat Jan 18, 2014 5:55 am (PST) . Posted by:

"Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com

Hai Fefe,

Format cells number yang mengatur jumlah digit dibelakang koma tidak akan
mempengaruhi proses kalkulasi.
Fungsi Round yang digunakan untuk membandingkan akan memberi manfaat
tersendiri.
Misal cell A9 yang bisa jadi memiliki 7 digit dibelakang koma akan
dibandingkan dengan G9 yang hanya bisa memiliki 3 digit dibelakang koma,
maka jumlah digit dalam fungsi round sebaiknya mengikuti yang terendah dari
kedua nilai yang dibandingkan. Jadi bentuk perbandingannya menjadi :
Round( A9 , 3 ) = Round( G9 , 3 )

Jika A9 tadi akan dibandingkan dengan hasil Sum range K2:K17 yang bisa
memiliki 8 digit dibelakang koma, maka tentukan kebutuhan jumlah digit di
sisi hasilnya. Misal sisi hasil hanya boleh berisi 2 digit dibelakang koma
karena uang hanya sampai satuan sen.
Round( A9 , 2 ) = Round( Sum( K2:K17 ) , 2 )

Biasanya, untuk komputasi nilai uang, jumlah digitnya sering menggunakan 4
digit dibelakang koma (lihat datatype Currency), meskipun nanti akhirnya
dalam menampilkan nilai akhir akan ditampilkan dengan 2 digit dibelakang
koma (baik dengan format cell maupun menggunakan round).
Contoh :
kolom total pendapatan hasil Sum di round dengan 4
kolom nilai pajak hasil perkalian dengan persentase di round dengan 4
kolom nilai bersih hasil pengurangan total pendapatan dengan nilai pajak di
:
- round dengan 4 lalu di format cells menampilkan 2 digit dibelakang koma
atau
- round dengan 2 sekalian dan format cells menampilkan 2 digit dibelakang
koma

gitu kali ya...

Wassalam,
Kid.

2014/1/18 Febrian Yoshi <febrixl@gmail.com>

>
>
> Dear all master,
> Berapa digit kah angka di belakang koma yang idealnya kita pakai, agar tdk
> terjadi selisih yg besar pada saat kita membandingkan dg hasil penjumlahan
> angka yg tdk memakai digit di belakang koma.
>
> Wassalamu'alaikum Wr.Wb
> Fefe
>
>
>
>

Sat Jan 18, 2014 4:42 am (PST) . Posted by:

"Yadi Supriadi" dya27_biznies

Terima kasih banyak mas HK
Saya akan coba pelajari dulu

Pada Jumat, 17 Januari 2014 22:04, hendrik karnadi <hendrikkarnadi@yahoo.com> menulis:

 
Jawaban terlampir adalah hasil kerja selama 2 hari di sela2 waktu kerja dan masih setengah jadi.
Idenya sebagian besar berasal dari tokoh2 be Excel yang pernah ditampilkan dalam milis ini,
mis. Dim ...As New Collection ide dari Pak De, Find dan MsgBox dari CTV, Struktur Object dan Block With dari Mr. Kid serta sebagian hasil uji coba.

Ada beberapa catatan yang perlu dipertimbangkan/difollow up dan ada 2 kolom perhitungan (Total Purchase dan Residual Value) yang belum dimasukkan dalam database. 

Semoga bermanfaat (pinjam istilah Pak Anton).

Salam,
Hk

On Wednesday, 15 January 2014, 12:02, hendrik karnadi <hendrikkarnadi@yahoo.com> wrote:

Ini jawaban sementara, masih perlu difollow up.
Pada prinsipnya semua pertanyaan bisa diselesaikan dengan macro dan formula.

Untuk melengkapi datanya perlu dijelaskan berapa % nilai residu dan berapa tahun penyusutan untuk msg2 jenis asset (bisa dibuat daftar).

File macro bisa disimpan dalam berbagai file extension, yaitu ".xls" (Excel 2003), ".xlsb" atau ".xlsm" (Excel 2007 dan 2010) tetapi tidak bisa dengan ".xlsx". Pasti belum nyampe Excel 2013 kan ?

Macro hanya bisa dijalankan kalau macro securitynya sdh aktif.

Salam,
HK

On Wednesday, 15 January 2014, 9:40, "dya27_biznies@yahoo.co.id" <dya27_biznies@yahoo.co.id> wrote:

 
Selamat pagi dan salam sejahtera selalu !
Saya adalah pendatang baru di dunia excel. Saya sangat awam mengenai pemrograman pake excel.
Saya ingin bertanya kepada para programmer2 excel mengenai masalah yang sedang saya hadapi :)

Gini Mas Programmer !
Saya pengen banget bikin aplikasi penyusutan pake excel tapi ada fasilitas
input, edit, delete nya. Fasilitas input tetap dilakukan pake sheet
excel bukan pake form VBA (atau apalah itu, saya gak ngerti :)  ).
Terlampir, ada contoh bahan aplikasi yang ingin saya buat (Worksheet
terdiri dari 4 sheet sheet menu (bag depan), sheet x (untuk
inpu,edit,delete data), sheet db (untuk database) dan sheet lap (untuk
laporan). Pertanyaan saya adalah :
1. Bagaimana membuat hyperlink menu pake excel
    Ketika worksheet aktif muncul "sheet menu". Klik "menu laporan" maka
akan menuju ke "sheet laporan" tapi sheet yang lain tidak ditampilkan
2. Script untuk INPUT, EDIT, DELETE data seperti apa? ( pleaseeeee lihat  template rancangan )
3. Script No 2 diatas bisa jalan gak kalo worksheet-nya ntar kita simpen dengan format ".xls" atau ".xlsx" ?
    Saya ucapkan terima kasih atas kesediaan Mas untuk membantu saya.Terima kasih !

Sat Jan 18, 2014 4:44 am (PST) . Posted by:

"Fachry Rizal" p4ch_m4n

Dear Master Excel,

Bagaimana caranya membuat vlookup jk data master berupa gambar, dan ketika
saya mengisi kolom nomor kode dg angkaa maka foto yg ada di master barang
juga masuk, Contoh terlampir.

Terima kasih atas bantuannya.

Sat Jan 18, 2014 6:14 am (PST) . Posted by:

"Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com

Hai Fachri Rizal,

Biasanya, proses lookup picture dilakukan seperti pada file yang ada
disini<https://app.box.com/s/5khwl33vgmr3y2tkx3sq>.
Prinsipnya adalah menggunakan nama range yang menghasilkan range berisi
picture. Di Excel 2007 ke atas, nama range tersebut dirujuk menggunakan
formula Index Match. Di Excel 2003 bisa menggunakan vLookUp. Seluruh
rujukan harus menggunakan absolute reference kolom dan baris. Jadi, untuk
menampilkan 5 gambar, membutuhkan 5 nama range. Penggunaan untuk membentuk
sebuah tabel output atau input dengan jumlah baris yang tidak menentu tidak
bisa menggunakan cara tersebut.

Untuk membentuk sebuah tabel dinamis yang disertai proses pengambilan image
membutuhkan pemrograman dengan VBA. Penggunaan VBA untuk membentuk UDF
ataupun sebuah runtime yang bisa memasangkan gambar ataupun menyalin gambar
bisa diawali dengan melihat file yang ada
disini<https://app.box.com/s/vp8lqos5zq0gb4kx94i6>.

Wassalam,
Kid.

2014/1/18 Fachry Rizal <p4ch.m4n@gmail.com>

>
>
> Dear Master Excel,
>
> Bagaimana caranya membuat vlookup jk data master berupa gambar, dan ketika
> saya mengisi kolom nomor kode dg angkaa maka foto yg ada di master barang
> juga masuk, Contoh terlampir.
>
> Terima kasih atas bantuannya.
>
>
>
>
>

Sat Jan 18, 2014 4:45 am (PST) . Posted by:

"Mulyani"

Assalaamu'alaikum

Saya ingin memisahkan data berdasarkan cara pembayarannya, khusus untuk
pembayaran dengan Cek/Giro bisa otomatis urut berdasarkan nomornya. Untuk
lebih jelas bisa dilihat di file terlampir.

Terima Kasih sebelumnya

Wassalam

Sat Jan 18, 2014 6:46 am (PST) . Posted by:

"Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com

Hai Mulyani,

File terlampir menggunakan pivot table dibantu oleh 2 kolom berformula di
tabel data. Tabel data diset sebagai object Excel Table agar dinamis.
Refresh data dibutuhkan setiap kali ada pengubahan dalam tabel data agar
seluruh output dengan pivot table menjadi ter-update. Coretan tentang pivot
table bisa dilihat mulai dari
sini<http://excel-mr-kid.blogspot.com/2013/04/pivot-table-1-kenalan.html>.
Pivot table bekerja secara dinamis, ringan, dan cepat. Bisa mengkoneksi
database memanfaatkan fitur Get External Data.

imho,
Selama memungkinakan untuk menampilkan output dalam bentuk pivot table,
sebaiknya didahulukan untuk mencoba mengoptimumkan penggunaan fitur Pivot
Table.

fyi,
Selain dengan pivot table, bisa juga dilakukan dengan menggunakan array
formula filtering. Coretan tentang array formula filtering ada
disini<http://excel-mr-kid.blogspot.com/2011/04/formula-filter-data-filtering-formula.html>.
Contoh penggunaan array formula filtering bisa di-search di website milis.
Array formula akan terasa berat bagi proses kalkulasi Excel ketika datanya
banyak.

Menggunakan VBA juga memungkinkan. Misalnya dengan urutan proses
mengurutkan data berdasar pembayaran, kemudian melakukan advanced filter ke
masing-masing sheet output. Penggunaan VBA biasanya sesuai untuk bentuk fix
report karena pengubahan bentuk output membutuhkan pengubahan script.

:)

Wassalam,
Kid.

2014/1/18 Mulyani <superm42n@gmail.com>

>
>
> Assalaamu'alaikum
>
> Saya ingin memisahkan data berdasarkan cara pembayarannya, khusus untuk
> pembayaran dengan Cek/Giro bisa otomatis urut berdasarkan nomornya. Untuk
> lebih jelas bisa dilihat di file terlampir.
>
> Terima Kasih sebelumnya
>
> Wassalam
>
>
>

Sat Jan 18, 2014 4:51 am (PST) . Posted by:

"Fachry Rizal" p4ch_m4n

Terima kasih sarannya Mr KID, tapi apakah bisa settingan pivot jika didalam
tabelnya belum terisi maka otomatis tidak muncul (blank)?

2014/1/17 Mr. Kid <mr.nmkid@gmail.com>

>
>
> Pak Rizal,
>
> Coba klik sebuah cell pivot table yang bertuliskan (blank) tersebut,
> kemudian ketik dengan teks apapun (minimal 1 karakter) seperti sebuah spasi
> misalnya dan tekan Enter
>
> Wassalam,
> Kid.
>
>
>
> 2014/1/17 Fachry Rizal <p4ch.m4n@gmail.com>
>
>>
>>
>> Kpd Master Excel, saya ingin bertanya bgmn caranya menghilangakan (Blank)
>> pada pivot yang di karenakan tabel tidak terisi.
>>
>> Terima kasih atas bantuannya..
>>
>>
>
>

Sat Jan 18, 2014 5:39 am (PST) . Posted by:

"Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com

Kita ulangi lagi ya.

1. Jika yang blank dalam bagian Values
>> artinya, di tabel data source, yang tidak diisi adalah kolom yang akan
diletakkan pada pivot table di bagian Values.
>> di-pivot table akan tampak sebagai cell kosong dengan penampakan tidak
ada teks apapun.
>> untuk mengubah blank menjadi 0 dengan cara :
klik kanan pivot table -> pilih pivot options -> tab Layout & Format -> isi
angka 0 di opsi for empty cells show dan centang opsiny -> OK
>> yang blank tidak bisa di-hide, tetapi isinya bisa bisa diganti oleh
sebuah nilai konstanta tertentu

2. Jika yang blank dalam bagian Row atau Column
>> artinya, di tabel data source, yang tidak diisi adalah kolom yang akan
diletakkan pada pivot table di bagian Row atau Column
>> di-pivot table akan tampak sebagai cell berisi teks berbunyi (blank)
>> untuk mengubah teks yang tampak berbunyi (blank) tersebut adalah dengan
klik sebuah cell berisi teks (blank) -> ubah isi dalam formula bar dengan
sebuah teks baru (minimal 1 karakter) -> Enter
>> yang tampak berisi teks (blank) dapat disembunyikan dengan memfilter
field tersebut.

Nomor 1 dan nomor 2 diatas tidak bisa diatur menjadi default dalam
pembuatan pivot table.
Lagipula, biasanya sebuah tabel data (katakanlah ada di sheet myData),
hanya cukup dibuat pivot tablenya (Insert Pivot Table) sekali saja dengan
data source yang merujuk ke seluruh tabel data di sheet myData tersebut.
Kemudian diatur isian blank nomor 1 dan nomor 2 nya, kemudian di-copy pivot
tablenya ke sheet lain untuk menjadi output dengan layout yang dibutuhkan.
Artinya, jika memerlukan 17 sheet output menggunakan pivot table yang
sumber datanya dari 1 buah sheet, cukup buat (insert) pivot table 1 kali,
lalu atur options dan seluruh setting dasarnya, kemudian copy ke 17 sheet
output diakhiri dengan menata layout masing-masing pivot table di
masing-masing sheet output.

Wassalam,
Kid.

2014/1/18 Fachry Rizal <p4ch.m4n@gmail.com>

>
>
> Terima kasih sarannya Mr KID, tapi apakah bisa settingan pivot jika
> didalam tabelnya belum terisi maka otomatis tidak muncul (blank)?
>
>
> 2014/1/17 Mr. Kid <mr.nmkid@gmail.com>
>
>
>>
>> Pak Rizal,
>>
>> Coba klik sebuah cell pivot table yang bertuliskan (blank) tersebut,
>> kemudian ketik dengan teks apapun (minimal 1 karakter) seperti sebuah spasi
>> misalnya dan tekan Enter
>>
>> Wassalam,
>> Kid.
>>
>>
>>
>> 2014/1/17 Fachry Rizal <p4ch.m4n@gmail.com>
>>
>>>
>>>
>>> Kpd Master Excel, saya ingin bertanya bgmn caranya menghilangakan
>>> (Blank) pada pivot yang di karenakan tabel tidak terisi.
>>>
>>> Terima kasih atas bantuannya..
>>>
>>>
>>
>
>

Sat Jan 18, 2014 9:37 pm (PST) . Posted by:

"Fachry Rizal" p4ch_m4n

Sangat jelas penjelasan Mr Kid, terima kasih so much Mister...

2014/1/18 Mr. Kid <mr.nmkid@gmail.com>

>
>
> Kita ulangi lagi ya.
>
> 1. Jika yang blank dalam bagian Values
> >> artinya, di tabel data source, yang tidak diisi adalah kolom yang akan
> diletakkan pada pivot table di bagian Values.
> >> di-pivot table akan tampak sebagai cell kosong dengan penampakan tidak
> ada teks apapun.
> >> untuk mengubah blank menjadi 0 dengan cara :
> klik kanan pivot table -> pilih pivot options -> tab Layout & Format ->
> isi angka 0 di opsi for empty cells show dan centang opsiny -> OK
> >> yang blank tidak bisa di-hide, tetapi isinya bisa bisa diganti oleh
> sebuah nilai konstanta tertentu
>
> 2. Jika yang blank dalam bagian Row atau Column
> >> artinya, di tabel data source, yang tidak diisi adalah kolom yang akan
> diletakkan pada pivot table di bagian Row atau Column
> >> di-pivot table akan tampak sebagai cell berisi teks berbunyi (blank)
> >> untuk mengubah teks yang tampak berbunyi (blank) tersebut adalah dengan
> klik sebuah cell berisi teks (blank) -> ubah isi dalam formula bar dengan
> sebuah teks baru (minimal 1 karakter) -> Enter
> >> yang tampak berisi teks (blank) dapat disembunyikan dengan memfilter
> field tersebut.
>
> Nomor 1 dan nomor 2 diatas tidak bisa diatur menjadi default dalam
> pembuatan pivot table.
> Lagipula, biasanya sebuah tabel data (katakanlah ada di sheet myData),
> hanya cukup dibuat pivot tablenya (Insert Pivot Table) sekali saja dengan
> data source yang merujuk ke seluruh tabel data di sheet myData tersebut.
> Kemudian diatur isian blank nomor 1 dan nomor 2 nya, kemudian di-copy
> pivot tablenya ke sheet lain untuk menjadi output dengan layout yang
> dibutuhkan.
> Artinya, jika memerlukan 17 sheet output menggunakan pivot table yang
> sumber datanya dari 1 buah sheet, cukup buat (insert) pivot table 1 kali,
> lalu atur options dan seluruh setting dasarnya, kemudian copy ke 17 sheet
> output diakhiri dengan menata layout masing-masing pivot table di
> masing-masing sheet output.
>
> Wassalam,
> Kid.
>
>
>
>
>
>
>
>
> 2014/1/18 Fachry Rizal <p4ch.m4n@gmail.com>
>
>>
>>
>> Terima kasih sarannya Mr KID, tapi apakah bisa settingan pivot jika
>> didalam tabelnya belum terisi maka otomatis tidak muncul (blank)?
>>
>>
>> 2014/1/17 Mr. Kid <mr.nmkid@gmail.com>
>>
>>
>>>
>>> Pak Rizal,
>>>
>>> Coba klik sebuah cell pivot table yang bertuliskan (blank) tersebut,
>>> kemudian ketik dengan teks apapun (minimal 1 karakter) seperti sebuah spasi
>>> misalnya dan tekan Enter
>>>
>>> Wassalam,
>>> Kid.
>>>
>>>
>>>
>>> 2014/1/17 Fachry Rizal <p4ch.m4n@gmail.com>
>>>
>>>>
>>>>
>>>> Kpd Master Excel, saya ingin bertanya bgmn caranya menghilangakan
>>>> (Blank) pada pivot yang di karenakan tabel tidak terisi.
>>>>
>>>> Terima kasih atas bantuannya..
>>>>
>>>>
>>>
>>
>
>

Sat Jan 18, 2014 6:56 am (PST) . Posted by:

"Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com

Hai Prazt,

Letakkan prosedur berikut di sebuah general module.

public sub HideSheet( shtKecuali as worksheet )
dim sht as worksheet
shtkecuali.visible=xlsheetvisible
for each sht in thisworkbook.worksheets
if sht.name<> shtkecuali.name then
sht.visible=xlsheetveryhidden
endif
next sht
end sub

Cara pakai :
misal akan menampilkan sheet bernama myData dan menyembunyikan selainnya,
maka ikuti langkah berikut :

1. buat prosedur ini di general module
public sub TampilkanSheetMyData()
'panggil prosedur HideSheet dengan menyerahkan sheet yang akan
ditampilkan
hidesheet sheets("mydata")
end sub

2. buat shape disheet selain sheet bernama myData, kemudian assign macro
dan pilih prosedur bernama TampilkanSheetMyData

Wassalam,
Kid.

2014/1/18 prazt <praztmath@gmail.com>

>
>
> Dear rekan dan master excell.....
>
> jika saya mempunyai 3 sheet (a,b dan b), dan 3 sheet tersebut mempunyi
> hyperlink (sheeet a ada hyperlink ke sheet b, dan sebaliknya)jika saya
> tekan tombol hyperlink pd sheet a maka masuk ke sheet b dan sheet a dan c
> terhiden begitu juga sebaliknya jika hyperlink pada sheet a saya klik maka
> sheet b dan c terhiden...bagaimana cara menyelesaikan kasus tersebut para
> suhu..syukron..
>
>
> ------------------------------
> <http://www.avast.com/>
>
> Email ini bebas virus dan malware karena avast! Antivirus<http://www.avast.com/>proteksi aktif.
>
>
>
GROUP FOOTER MESSAGE
=====================================================================
Untuk memudahkan tim penyusun materi Belajar Excel yang lebih sesuai kebutuhan member, silakan ungkapkan permasalahan yang kerap ditemui dalam menggunakan Excel sehari-hari atau hal-hal yang ingin dipelajari dalam jangka dekat ini. Mohon diprioritaskan dari yang sering ditemui sampai yang ingin dipelajari.
Isi sesuai kelompoknya (fitur-fitur, formula-formula tertentu yang masih membingungkan, otomasi atau pemrograman dalam Excel [Macro - VBA], hal lainnya yang membuat Anda kesulitan dalam mempelajari Excel).
Boleh mengisi berulang kali untuk menambah uneg-uneg yang ingin diungkapkan.
Link untuk menuangkan seluruh uneg-uneg tersebut ada di :
http://tech.groups.yahoo.com/group/belajar-excel/database?method=addRecord&tbl=3
=====================================================================
Langkah kecil Anda dalam mengisi database bisa menjadi langkah pertama yang bermanfaat besar untuk kita semua.
=====================================================================

---------------------------------------------------------------------
bergabung ke milis (subscribe), kirim mail kosong ke:
belajar-excel-subscribe@yahoogroups.com

posting ke milis, kirimkan ke:
belajar-excel@yahoogroups.com

berkunjung ke web milis
http://tech.groups.yahoo.com/group/belajar-excel/messages

melihat file archive / mendownload lampiran
http://www.mail-archive.com/belajar-excel@yahoogroups.com/
atau (sejak 25-Apr-2011) bisa juga di :
http://milis-belajar-excel.1048464.n5.nabble.com/

menghubungi moderators & owners: belajar-excel-owner@yahoogroups.com

keluar dari membership milis (UnSubscribe):
kirim mail kosong ke  belajar-excel-unsubscribe@yahoogroups.com
---------------------------------------------------------------------

Tidak ada komentar:

Posting Komentar