Kamis, 14 Februari 2013

[belajar-excel] Digest Number 2087

14 New Messages

Digest #2087
2a
3a
Memisahkan Data by "Odhy" odhyz83_assasaky
3b
Re: Memisahkan Data by "Jan Raisin"
6a
Mohon Bantuan by "Supriyanto S" priweto
6b
Re: Mohon Bantuan by "Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com
7a
Re: Perbedaan Excel pada versi Ms. Office by "Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com
8a
Re: Belajar Excel mengenai input data by "Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com
9a
Bls: Bls: [belajar-excel] membuat slip by "Saifudin Mnp" saifmnp@ymail.com
10
convert number by "Eko NS"

Messages

Thu Feb 14, 2013 2:25 am (PST) . Posted by:

"Jan Raisin"

Fungsi MOD digunakan untuk mencari sisa nilai bilangan yang dibagi
syntaxnya =Mod( nilai_yang_akan_dibagi , nilai_pembagi )
contoh =Mod( 9 , 2 ) akan menghasilkan 1

Fungsi CEILING digunakan untuk membulatkan bilangan ke atas
syntaxnya =Ceiling( nilai_yang_akan_dibulatkan , kelipatan )
contoh =Ceiling( 1.3 , 1 ) akan menghasilkan nilai 2

Fungsi FLOOR adalah kebalikan dari fungsi CEILING, jadi akan membulatkan ke
arah bawah
syntaxnya =Ceiling( nilai_yang_akan_dibulatkan , kelipatan )
contoh =Ceiling( 1.3 , 1 ) akan menghasilkan nilai 1

fungsi Ceiling & Floor mirip-mirip sedikit dengan fungsi Round, RoundUp,
dan RoundDown. Bedanya adalah pada Ceiling & Floor pembulatannya
berdasarkan kelipatan tertentu (bisa kelipatan desimal atau koma)

CMIIW (Colek Me If I'm Wrong) :-D

-Miss Jan Raisin-

Pada 14 Februari 2013 15.57, Muzakki Harun muzakkiharun@ymail.com> menulis:

> **
>
>
> Terima kasih Master Jan Risin, formulanya berfungsi dengan baik. Mohon
> penjelasannya tentang fungsi Mod, Ceiling dan Floor. Maaf Soalnya masih
> awam dalam EXCEL. Sekali lagi terima kasih ....
>
>
> ------------------------------
> *Dari:* Jan Raisin miss.jan.raisin@gmail.com>
> *Kepada:* belajar-excel@yahoogroups.com
> *Dikirim:* Selasa, 12 Februari 2013 17:13
> *Judul:* Re: [belajar-excel] Mencari Banyak Sampul UN berdasarkan Jumlah
> siswa
>
>
> Wa'alaikumsalam wr. wb.,
>
> di cell J12:
> =IF(MOD(I12;20)>10;CEILING(I12/20;1);FLOOR(I12/20;1))
>
> di cell K12:
> =IF((J12*20)>=I12;0;1)
>
> copy ke bawah
>
> Wassalam,
>
> -Miss Jan Raisin-
>
> Pada 12 Februari 2013 15.06, Muzakki Harun muzakkiharun@ymail.com>menulis:
>
> **
>
> Assalamu'alikum Wr.Wb
>
> Dear Para Master Excel,
>
> Mohon Bantuan Para Master semua, Bagaimana Cara Mencari Banyaknya Sampul
> Soal Ujian Nasional Yang terdiri dari Sampul besar isi 20 paket soal dan
> sampul kecil berisi 10 paket Soal.
> Suatu Contoh:
> Jika Jumlah seluruh siswa 257 maka jumlah terdiri dari 13 sampul besar.
> Jika Jumlah seluruh sisea 22 maka jumlah sampul terdri dari 1 sampul besar
> dan 1 sampul kecil
> Contoh file terlampir .....
>
> Atas Bantuan Para Master Excel saya ucapkan terimakasih. Semoga kebaikan
> master excel dibalas oleh yang Maha Kuasa.
>
> Wassalamu'alaikum Wr. Wb
>
>
>
>
>
>

Thu Feb 14, 2013 2:29 am (PST) . Posted by:

"Mulki" mulki_akbar

Assalamu'alaikum wr. wb.

Selamat sore rekan2 mb/master be-XL,

Mohon pencerahannya ya, saya punya permasalah sbb :
1. Bagaimanaformula VLOOKUP yg benar dg kriteria, jika ada type Part No. yg sama maka lead time yg dipergunakan adalah yg lebih besar dari 0.
2. Apakah ada pengaruhnya jika, penulisan dan format Part No. sudah benar tp yg membedakan adalah Part No. pada sheet1 ada beberapa spasi di belakangnya sedangkan yg di sheet master 1 apr tidak ada.
3. Jika terdpt perbedaan "SPASI" pd belakang penulisan Part No., bagaimana formula utk membuatnya bisa terbaca dan seragam ?

Atas bantuannya saya haturkan banyak terimakasih.

Wassalam,
Mulki

Thu Feb 14, 2013 6:06 am (PST) . Posted by:

"Jan Raisin"

Wa'alaikum salam wr. wb.,

1. untuk kasus ini, Jan belum tau solusi menggunakan fungsi VLookUp, solusi
dari Jan adalah menggunakan Array formula.
=MAX(IF(TRIM(B3)=TRIM('master 1 apr'!$B$2:$B$18);'master 1
apr'!$I$2:$I$18)) diakhiri dengan menekan tombol CTRL Shift Enter

2. Sangat berpengaruh, komputer akan membaca semua karakter di sheet yang
satu (termasuk spasi) lalu membandingkannya dengan setiap karakter di sheet
yang lain, tidak seperti manusia yang mengabaikan baris kosong atau spasi
pada saat membaca suatu kalimat.

3. Untuk menghilangkan spasi di depan dan dibelakang kalimat bisa
menggunakan fungsi TRIM

contoh file terlampir semoga sesuai dengan harapan.

Wassalamualaikum wr. wb.,

-Miss Jan Raisin-

Pada 14 Februari 2013 17.29, Mulki mulki@aop.component.astra.co.id>menulis:

> **
>
>
> **
> Assalamu'alaikum wr. wb.
>
> Selamat sore rekan2 mb/master be-XL,
>
>
> Mohon pencerahannya ya, saya punya permasalah sbb :
> 1. Bagaimanaformula VLOOKUP yg benar dg kriteria, jika ada type Part
> No. yg sama maka lead time yg dipergunakan adalah yg lebih besar dari 0.
> 2. Apakah ada pengaruhnya jika, penulisan dan format Part No. sudah
> benar tp yg membedakan adalah Part No. pada sheet1 ada beberapa spasi di
> belakangnya sedangkan yg di sheet master 1 apr tidak ada.
> 3. Jika terdpt perbedaan "SPASI" pd belakang penulisan Part No.,
> bagaimana formula utk membuatnya bisa terbaca dan seragam ?
>
> Atas bantuannya saya haturkan banyak terimakasih.
>
>
> Wassalam,
> Mulki
>
>
>
>

Thu Feb 14, 2013 2:29 am (PST) . Posted by:

"Odhy" odhyz83_assasaky

Dear Para Master,
saya mempunya sekumpulan data dan saya ingin memisahkan data tersebut ke beberapa sheet dengan ketentuan berbeda di tiap2 sheet.
untuk sheet product01 : kriteria apabila data pada deskripsinya berawalan MBR,MBL,MMF,MML akan masuk ke sheet product01
untuk sheet product02 : kriteria apabila data pada deskripsinya berawalan VML akan masuk ke sheet product02 
untuk sheet product03 : kriteria apabila data pada deskripsinya berawalan UML akan masuk ke sheet product03untuk sheet product04 : kriteria apabila data pada deskripsinya berawalan selain dari kriteria product01, product02 dan product03
 
misalnya : MBM20RA125F2 berarti masuk ke sheet Product01
 
file terlampir
 Terima Kasih atas pencerahannya,
 
Odhy.

Thu Feb 14, 2013 2:48 am (PST) . Posted by:

"Jan Raisin"

Gimana kalo memanfaatkan fitur Pivot Table bawaan excel saja,
sebelumnya database saya ubah menjadi Table Excel agar bersifat dinamis
dengan 1 buah kolom bantu di kolom paling kanan

setelah itu dibuat 1 Pivot Table di sheet Product01 dan dicopy ke sheet
yang lainnya. Pada saat ada perubahan di database tinggal di klik refresh
pada sheet Product01 (atau sheet yang mana saja) maka akan mengubah ketiga
sheet lainnya.

File terlampir semoga sesuai dengan harapan.

Best Regard,

-Miss Jan Raisin-

Pada 14 Februari 2013 17.22, Odhy odhyz83_assasaky@yahoo.com> menulis:

> **
>
>
> Dear Para Master,
> saya mempunya sekumpulan data dan saya ingin memisahkan data tersebut ke
> beberapa sheet dengan ketentuan berbeda di tiap2 sheet.
> untuk sheet product01 : kriteria apabila data pada deskripsinya berawalan
> MBR,MBL,MMF,MML akan masuk ke sheet product01
> untuk sheet product02 : kriteria apabila data pada deskripsinya
> berawalan VML akan masuk ke sheet product02
> untuk sheet product03 : kriteria apabila data pada deskripsinya
> berawalan UML akan masuk ke sheet product03
> untuk sheet product04 : kriteria apabila data pada deskripsinya berawalan
> selain dari kriteria product01, product02 dan product03
>
> misalnya : *MBM*20RA125F2 berarti masuk ke sheet Product01
>
> *file terlampir*
>
> Terima Kasih atas pencerahannya,
>
> Odhy.
>
>
>

Thu Feb 14, 2013 2:31 am (PST) . Posted by:

"hendrik karnadi" hendrikkarnadi

Ikutan jawab ya.
Kalau anda mengetik=Mod atau =Ceiling atau = Floor maka excel akan memberitahukan maknanya.
Mod akan menampilkan sisa pembagian, Contoh =Mod(257,20) menghasilkan 17
Ceiling pembulatan keatas, Contoh =Ceiling(11.1,1) menghasilkan 12
Floor pembulatan ke bawah, Contoh =Floor(11.1,1) menghasilkan 11

Salam,
Hendrik Karnadi

________________________________
From: Muzakki Harun muzakkiharun@ymail.com>
To: "belajar-excel@yahoogroups.com" belajar-excel@yahoogroups.com>
Sent: Thursday, 14 February 2013, 15:57
Subject: Bls: [belajar-excel] Mencari Banyak Sampul UN berdasarkan Jumlah siswa


 
Terima kasih Master Jan Risin, formulanya berfungsi dengan baik. Mohon penjelasannya tentang fungsi Mod, Ceiling dan Floor. Maaf Soalnya masih awam dalam EXCEL. Sekali lagi terima kasih ....

________________________________
Dari: Jan Raisin miss.jan.raisin@gmail.com>
Kepada: belajar-excel@yahoogroups.com
Dikirim: Selasa, 12 Februari 2013 17:13
Judul: Re: [belajar-excel] Mencari Banyak Sampul UN berdasarkan Jumlah siswa


 
Wa'alaikumsalam wr. wb.,

di cell J12: 
=IF(MOD(I12;20)>10;CEILING(I12/20;1);FLOOR(I12/20;1))

di cell K12:
=IF((J12*20)>=I12;0;1)

copy ke bawah

Wassalam,

-Miss Jan Raisin-

Pada 12 Februari 2013 15.06, Muzakki Harun muzakkiharun@ymail.com> menulis:


>Assalamu'alikum Wr.Wb
>
>
>Dear Para Master Excel,
>
>
>Mohon Bantuan Para Master semua, Bagaimana Cara Mencari Banyaknya Sampul Soal Ujian Nasional Yang terdiri dari Sampul besar isi 20 paket soal dan sampul kecil berisi 10 paket Soal.
>Suatu Contoh:
>Jika Jumlah seluruh siswa 257 maka jumlah terdiri dari 13 sampul besar.
>Jika Jumlah seluruh sisea 22 maka jumlah sampul terdri dari 1 sampul besar dan 1 sampul kecil
>Contoh file terlampir .....
>
>
>
>Atas Bantuan Para Master Excel saya ucapkan terimakasih. Semoga kebaikan master excel dibalas oleh yang Maha Kuasa.
>
>
>Wassalamu'alaikum Wr. Wb
>
>
>

Thu Feb 14, 2013 4:27 pm (PST) . Posted by:

"syam ero" syamero@ymail.com

Dear miss Jan

Mohon maaf ada masalah lagi, jika formula di cell C3 agar pada B2
dan D3 tersebut blank (polos) sebelum diisi text itu gmana ya?
terimakasih sebelum dan sesudahnya atas pencerahannya

Brg,
Syam

Pada 13 Februari 2013 14.25, Jan Raisin miss.jan.raisin@gmail.com> menulis:

> **
>
>
> Dear pak Syam,
>
> coba formula di cell c3
> =IF(B3="Nil";"";IF((LEN(B3)>0)*(LEN(D3)=0);"Tertunda";"Terkirim"))
>
> lalu kolom D di buat validasi data sehingga hanya dapat diisi dengan
> tanggal, file terlampir
>
> Best Regard,
>
> -Miss Jan Raisin-
>
> Pada 13 Februari 2013 08.43, syam ero syamero@gmail.com> menulis:
>
> **
>>
>>
>> Dear para master Excel
>>
>>
>>
>> Master mohon bantuannya dong ? berikanlah saya pencerahannya para
>> master
>>
>> dengan permasalahan fungsi *If * pada 3 kolom B; C & D ini bahwa kolom
>> B dan D
>>
>> ini akan merubah pernyataan kolom C. Permaslahan saya antara lain:
>>
>> 1. Kolom B jika ada text maka kolom C & D pun
>>
>> langsung menyatakan *Tertunda *& jika tertulis Nil
>>
>> maka kolom C menjadi *Blank .*
>>
>> 2. Jika kolom D diisi tanggal dd-mmm-yyy yang semula
>>
>> muncul pernyataan *Tertunda* maka menjadi *Terkirim.*
>>
>> Sebelum dan sesudahnya saya menghaturkan banyak terimakasih atas
>>
>> pencerahannya para master.
>>
>>
>> Salam,
>>
>> Syamero
>>
>>
>
>

Thu Feb 14, 2013 5:10 pm (PST) . Posted by:

"Jan Raisin"

ubah formula sebelumnya

=IF(B3="Nil";"";IF((LEN(B3)>0)*(LEN(D3)=0);"Tertunda";"Terkirim"))

menjadi

=IF(OR(B3="Nil";LEN(B3)=0)
;"";IF((LEN(B3)>0)*(LEN(D3)=0);"Tertunda";"Terkirim"))

file terlampir

Best Regard,

-Miss Jan Raisin-

Pada 14 Februari 2013 23.38, syam ero syamero@gmail.com> menulis:

> **
>
>
> Dear miss Jan
>
> Mohon maaf ada masalah lagi, jika formula di cell C3 agar pada B2
> dan D3 tersebut blank (polos) sebelum diisi text itu gmana ya?
> terimakasih sebelum dan sesudahnya atas pencerahannya
>
> Brg,
> Syam
>
>
>
> Pada 13 Februari 2013 14.25, Jan Raisin miss.jan.raisin@gmail.com>menulis:
>
>> **
>>
>>
>> Dear pak Syam,
>>
>> coba formula di cell c3
>> =IF(B3="Nil";"";IF((LEN(B3)>0)*(LEN(D3)=0);"Tertunda";"Terkirim"))
>>
>> lalu kolom D di buat validasi data sehingga hanya dapat diisi dengan
>> tanggal, file terlampir
>>
>> Best Regard,
>>
>> -Miss Jan Raisin-
>>
>> Pada 13 Februari 2013 08.43, syam ero syamero@gmail.com> menulis:
>>
>> **
>>>
>>>
>>> Dear para master Excel
>>>
>>>
>>>
>>> Master mohon bantuannya dong ? berikanlah saya pencerahannya para
>>> master
>>>
>>> dengan permasalahan fungsi *If * pada 3 kolom B; C & D ini bahwa
>>> kolom B dan D
>>>
>>> ini akan merubah pernyataan kolom C. Permaslahan saya antara lain:
>>>
>>> 1. Kolom B jika ada text maka kolom C & D pun
>>>
>>> langsung menyatakan *Tertunda *& jika tertulis Nil
>>>
>>> maka kolom C menjadi *Blank .*
>>>
>>> 2. Jika kolom D diisi tanggal dd-mmm-yyy yang semula
>>>
>>> muncul pernyataan *Tertunda* maka menjadi *Terkirim.*
>>>
>>> Sebelum dan sesudahnya saya menghaturkan banyak terimakasih atas
>>>
>>> pencerahannya para master.
>>>
>>>
>>> Salam,
>>>
>>> Syamero
>>>
>>>
>>
>
>

Thu Feb 14, 2013 4:28 pm (PST) . Posted by:

"Supriyanto S" priweto

Assalamu'alikum Wr.Wb

Selamat Pagi Para Master Excel,

Saya mohon bantuan dari para master atas masalah/koment "ClassFactory
cannot supply requested class"....
Awalnya saya ingin mengaktifkan object controls Tree View dengan perlakuan
pertama copy dan register mscomctl.ocx di syswow64 (laptop saya pakai
windows 7 Prof 64 bit, ms office enterprise 2007)

Pengaktifkan pada VBE -> Tools....juga sudah saya lakukan, namun menu
treeview tetap tidak bisa muncul. Kemudian saya browsing ke google dan
menemukan VB6-KB896559-v1-ENU lalu saya install, hasilnya stiap diklik
menu treeview muncul koment "ClassFactory cannot supply requested
class".

Mohon para master bisa memberikan solusinya.

Terima kasih

Supriyanto

Thu Feb 14, 2013 7:01 pm (PST) . Posted by:

"Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com

Wa'alaikumussalam Wr. Wb.

Mungkin perlu dicoba langkah berikut, siapa tahu bisa ~ siapa tahu loh
ya... :)
1. Unregister mscomctl.ocx yang sudah ada
2. hapus filenya
3. download mscomctl.ocx yang versi lama
disinihttp://www.microsoft.com/en-us/download/details.aspx?id=7030>
4. extract atau run agar terinstall
5. tutup semua Excel
6. buka workbook baru
7. buat userform
8. lakukan add additional control dan cari library mscomctl.ocx untuk
control treeview yang dibutuhkan
9. tambahkan treeview pada user form

Wassalam,
Kid.

2013/2/15 Supriyanto S priyant37@gmail.com>

> **
>
>
> Assalamu'alikum Wr.Wb
>
> Selamat Pagi Para Master Excel,
>
> Saya mohon bantuan dari para master atas masalah/koment "ClassFactory
> cannot supply requested class"....
> Awalnya saya ingin mengaktifkan object controls Tree View dengan perlakuan
> pertama copy dan register mscomctl.ocx di syswow64 (laptop saya pakai
> windows 7 Prof 64 bit, ms office enterprise 2007)
>
>
> Pengaktifkan pada VBE -> Tools....juga sudah saya lakukan, namun menu treeview tetap tidak bisa muncul. Kemudian saya browsing ke google dan menemukan VB6-KB896559-v1-ENU lalu saya install, hasilnya stiap diklik menu treeview muncul koment "ClassFactory cannot supply requested class".
>
> Mohon para master bisa memberikan solusinya.
>
>
> Terima kasih
>
>
> Supriyanto
>
>
>
>
>
>

Thu Feb 14, 2013 4:42 pm (PST) . Posted by:

"Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com

Dear Mardi,

Edisi MS Office biasanya berbeda pada paket aplikasi yang ada didalamnya (lihat
disinihttp://office.microsoft.com/en-us/buy/compare-microsoft-office-products-subscription-plans-FX102898564.aspx>).

Versi 2007 ke atas banyak sekali mengalami perubahan. Dengan begitu, maka
bisa jadi banyak sekali control yang disertakan atau yang ditanggalkan
(harus di-install sendiri). Proses meng-install dan meregristrasi library
control tidak mempengaruhi control lain yang tidak ada dalam library
tersebut.

Wassalam,
Kid.

2013/2/14 mardi sumardiana596@gmail.com>

> **
>
>
> Dear All master Excel ,
>
> Kemaren saya baru beli office home and student, yang ingin saya tanyakan : Adakah
> perbedaan antara Excelnya punya Ms. office Professional dan punya'e Ms.
> office Home and student yang notabenenya for non commercial use ? Kemarin
> juga meregistrasi mscomct2.ocx agar tersedia dtpicker, apakah tindakan
> seperti ini berpengaruh terhadap hilangnya additional control ? Sejauh
> ini masih aman, tapi versi sebelumnya additional control VBAnya ilang
> adapun penyebab pastinya belum tau, jadi hanya bisa pakai defaultnya saja
> (yang sudah ada di toolbox)
>
> Terima kasih sebelumnya,
> mardi
>
>
>
>
>

Thu Feb 14, 2013 6:49 pm (PST) . Posted by:

"Mr. Kid" nmkid.family@ymail.com

Coba file terlampir.

Tabel bantu input dalam file terlampir di-hide.

Wassalam,
Kid.

2013/2/13 aldrin h adinhp@yahoo.com>

> **
>
>
> Dear Mr Kid,
>
> ini untuk inputan baru, sebenernya klo bisa juga untuk edit hasil inputan
> yg lama.
>
> jadi real yg skrg saya gunakan adalah, hasil input tersimpan di sheet data
> dengan format tabel tersebut, namun sheet data yang saya buat malah membuat
> saya bingung membacanya, jadi saya ingin menyimpan data tersebut dalam
> format tabel sheet data2, saya bingung dengan macronya.
>
>
> best regards
>
> Aldrin Himawan
>
>
>
> ------------------------------
> *Dari:* Mr. Kid mr.nmkid@gmail.com>
> *Kepada:* belajar-excel@yahoogroups.com
> *Dikirim:* Selasa, 12 Februari 2013 21:40
>
> *Judul:* Re: [belajar-excel] Belajar Excel mengenai input data
>
>
> Kalau boleh tahu,
> apakah inputan untuk data baru atau untuk mengambil data lama dan akan
> di-print ?
>
> Wassalam,
> Kid.
>
> 2013/2/12 aldrin h adinhp@yahoo.com>
>
> **
>
> Dear Mr kid,
>
> saya sudah berhasil mengenai masalah saya yang kemarin, namun ada beberapa
> hal yang masih bingung, kalo yang saya buat skrg, ada dua sheet yaitu sheet
> input dan sheet data (file terlampir), namun dalam input ke sheet data,
> saya mengharapkan seperti dalam format sheet data2, script macronya seperti
> apa ya ?
>
> terima kasih
>
>
> Aldrin Himawan
>
>
>
> ------------------------------
> *Dari:* aldrin h adinhp@yahoo.com>
> *Kepada:* "belajar-excel@yahoogroups.com" belajar-excel@yahoogroups.com>
> *Dikirim:* Jumat, 8 Februari 2013 10:12
> *Judul:* Bls: [belajar-excel] Belajar Excel mengenai input data
>
>
> hahahaha, maaf mr kid, saking bingungnya saya jadi lupa no 2..
>
> terima kasih banyak, saya akan coba saran miss jan dan mr kid, tp apa bila
> saya bingung lg, mohon diijinkan untuk bertanya lg.
>
> Aldrin Himawan
>
>
>
> ------------------------------
> *Dari:* Mr. Kid mr.nmkid@gmail.com>
> *Kepada:* belajar-excel@yahoogroups.com
> *Dikirim:* Kamis, 7 Februari 2013 19:33
> *Judul:* Re: [belajar-excel] Belajar Excel mengenai input data
>
>
> Hai Aldrin,
>
> 1. Nomor di sheet input bersifat unique di sheet data
> Bagaimana jika cell A1 diisi formula =Now() saja.
> Fungsi No sebagai penanda baris saja kan.
> Nanti di report, jika ingin beri nomor, baru buat dengan formula.
> Misal record report dimulai di cell G11, dimana G10 adalah header
> bertuliskan nomor, maka pada cell kosong baris 2 misal A2 diisi formula
> =n(a1)+1
> VBA untuk menulis nomor pada report (mulai G11 dan seterusnya) adalah
> mengcopy formula A2 ke G11 sampai baris terakhir yang akan diberi nomor.
> Bila perlu, setelah itu di-values-kan dengan copy paste special values.
>
> Contoh : No akan ditulis pada record output dari cell G11:G20
> 'copas formula
> range("a2").copy range("g11:g20")
>
> 'jika g11:g20 diformat dengan rumit atau berbeda dengan format cell A2,
> gunakan paste special formula
> 'range("a2").copy
> 'range("g11:g20").pastespecial xlpasteformulas
>
> 'jika setting calculation sering diubah-ubah jadi manual, aktifkan baris
> 'activesheet.calculate
>
> 'divaluesken
> range("g11:g20").value=range("g11:g20").value
>
> 'jika data berisi angka saja tapi bertipe text dan ingin tetap bertipe
> text, divaluesken dengan paste special values
> range("g11:g20").copy
> range("g11:g20").pastespecial xlpastevalues
>
> Catatan : sebaiknya record di sheet data tidak terpisah baris kosong. Jika
> akan menghapus data, gunakan entirerow.delete atau .delete xlshiftup pada
> range sebaris tabel (record table).
>
> 2. (ndak ada, sepertinya suka angka ganjil saja)
>
> 3. tombol print si sheet input
> Misal area yang akan di-print adalah area A3:H23
> Pada event click tombol print bisa diisi :
> 'jika ingin print preview, ganti printout dengan printpreview
> range("a3:h23").printout
>
> Wassalam,
> Kid.
>
> 2013/2/7 aldrin h adinhp@yahoo.com>
>
> **
>
> Selamat siang, salam kenal untuk semua,
>
> sebelumnya saya mengucapkan terima kasih, atas bantuan bapak dan ibu,
> karena adanya milis ini saya bisa belajar mengenai macro dan hampir
> berhasil dalam membuat file
>
> berikut ini saya kirimkan file yang saya buat sendiri atas bantuan dr
> milis ini, namun masih ada beberapa kendala yang saya masih tidak
> mengerti...
>
> 1. saya ingin agar no yang di input pada sheets input cells A1 tidak
> terinput double pada sheets data, karena apabila saya ketik angka 1, dan
> klik tombol enter, maka data tetap terinput, kira2 rumus macronya seperti
> apa ?
> 3. saya ingin menambahkan klik button untuk print sheet input, kira2
> bagaimana macronya
>
> terima kasih atas bantuannya
>
> Aldrin Himawan
>
>
> _
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>

Thu Feb 14, 2013 7:37 pm (PST) . Posted by:

"Saifudin Mnp" saifmnp@ymail.com

Mr. Kid mksih uraiannya

Saya tambahkan sedikit:

Spin button tersebut diambil dari Tab Developer.
Cara memunculkan Tab ini di Excel 2010 sbb
File--Option--Cutomize Ribbon
Pada Main Tabs beri centang Developer, OK

Pada Excel 2007 sbb
Klik Office Button--->Excel option-->Popular
beri centang pada Show Developer tab in the Ribbon

Wassalam
Saif Mnp

________________________________
Dari: Mr. Kid mr.nmkid@gmail.com>
Kepada: belajar-excel@yahoogroups.com
Dikirim: Kamis, 14 Februari 2013 15:02
Judul: Re: Bls: [belajar-excel] membuat slip


 
Dear BeExceller,

Pak Saifudin telah melampirkan file.
Jika pada email yang sampai di Inbox akun email masing-masing tidak terdapat file lampiran, coba ubah setting membership milis melalui website milis edit membership dan set agar Message Delivery memilih individual email.
Selain itu, file lampiran kasus ini juga dapat diunduh di :
http://milis-belajar-excel.1048464.n5.nabble.com/belajar-excel-membuat-slip-td5715436.html

Solusi yang disampaikan oleh Pak Saifudin adalah berupa penggunaan form control bernama Spin Button yang diatur controlnya dengan cara :
1. klik kanan spin button yang telah dibuat dalam worksheet
2. pilih format control
3. isi Incremental Change dengan 4
4. isi cell link dengan merujuk ke cell P3 (klik range selector yang ada disisi kanan kotak alamat range rujukan, pilih cell P3, klik lagi range selector)
5. tekan OK
6. isi cell P3 dengan 1
7. coba klik spin button naik atau turun beberapa kali.

Wassalam,
Kid.

2013/2/14 indria pie mas_pie3@yahoo.co.id>


>pak saefudin,
>
>
>mohon dishare file-nya biar kami bisa memahami solusi njenengan
>
>
>trims
>
>
>
>________________________________
> Dari: rian ryan_ahoy@yahoo.com>
>Kepada: "belajar-excel@yahoogroups.com" belajar-excel@yahoogroups.com>
>Dikirim: Kamis, 14 Februari 2013 13:46
>Judul: Re: Bls: [belajar-excel] membuat slip
>
>
>

>mas saifudin,
>
>
>boleh di share bagaimana caranya? terima kasih sebelumnya
>
>
>
>________________________________
> From: Saifudin Mnp saifmnp@ymail.com>
>To: "belajar-excel@yahoogroups.com" belajar-excel@yahoogroups.com>
>Sent: Wednesday, February 13, 2013 4:46 PM
>Subject: Bls: [belajar-excel] membuat slip
>
>

>Dear Indria,
>
>Menurut saya cukup simpel, semoga sesuai dan berkenan
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>

Thu Feb 14, 2013 8:04 pm (PST) . Posted by:

"Eko NS"

misi para mastah excel,

ane ada sedikit kesulitan dalam pembuatan makro & ingin bantuan dari para
mastah.

dalam userform ane ingin ketika input data angka akan secara otomatis
tampil dengan pemisah titik (.) dan untuk tanggal terpisahkan dengan strip
(-) antara tanggal, bulan & tahun.
maksud ane tampilan tersebut langsung dapat terlihat ketika isi userform,
bukan pada tabel hasilnya.

terima kasih.
GROUP FOOTER MESSAGE
---------------------------------------------------------------------
bergabung ke milis (subscribe), kirim mail kosong ke:
belajar-excel-subscribe@yahoogroups.com

posting ke milis, kirimkan ke:
belajar-excel@yahoogroups.com

berkunjung ke web milis
http://tech.groups.yahoo.com/group/belajar-excel/messages

melihat file archive / mendownload lampiran
http://www.mail-archive.com/belajar-excel@yahoogroups.com/
atau (sejak 25-Apr-2011) bisa juga di :
http://milis-belajar-excel.1048464.n5.nabble.com/

menghubungi moderators & owners: belajar-excel-owner@yahoogroups.com

keluar dari membership milis (UnSubscribe):
kirim mail kosong ke  belajar-excel-unsubscribe@yahoogroups.com
---------------------------------------------------------------------

Tidak ada komentar:

Posting Komentar